TEORI BELAJAR PERMAINAN DIENES DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Muh Rusli, Syamsuddi Syamsuddin, Lasarus Lasarus

Abstract


Perkembangan kognitif setiap individu yang berkembang secara kronologi tidak terlepas dari faktor usia, pola berpikir anak-anak tidak sama dengan pola berfikir orang dewasa, semakin ia dewasa makin meningkat pula kemampuan berpikirnya. Jadi, dalam memandang anak keliru jika kemampuan anak dengan kemampuan orang dewasa sama, sebab anak bukan miniatur orang dewasa. Selain daripada itu, perkembangan kognitif seorang individu dipengaruhi oleh lingkungan dan transmisi sosial. Jadi, karena efektivitas hubungan antara setiap individu dengan lingkunganya dan kehidupan sosialnya berbeda satu sama lain. Maka tahap perkembangan kognitif yang dicapai oleh setiap individu berbeda pula. Oleh karena itu agar perkembangan kognitif seorang anak berjalan secara maksimal diperkaya dengan pengalaman edukatif.

Keywords


Teori Belajar; Dienes; Matematika

Full Text:

PDF

References


Dahar, 1988. Teori-Teori Belajar. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Pengambangan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan.

Lambas, dkk. 2004: Materi Pelatihan Terintegrasi Matematika Buku 3: DEPDIKNAS.Jakarta

Nur, 1999. Teori Pembelajaran Kognitif. Universitas Negeri Surabaya.

Ratumanan, T.G. 2004. Belajar dan Pembelajaran. Unesa University Press, Surabaya.

Tim MKPBM, 2001. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. JICA Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).




DOI: https://doi.org/10.26618/sigma.v3i1.7199

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2012 SIGMA: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Flag Counter


INDEXED BY: