ANALISIS TINGKAT KECEMASAN MATEMATIKA PADA SISWA SMP

Authors

  • Risma Nurjanah Institut Pendidikan Indonesia
  • Ekasatya Aldila Afriansyah Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Iyam Maryati Institut Pendidikan Indonesia
  • Irena Puji Luritawaty Institut Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.26618/r22g3538

Keywords:

kecemasan matematika, kognitif, afektif, fisiologis

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat kecemasan matematika siswa SMP berdasarkan tiga aspek, yaitu kognitif, afektif, dan fisiologis. Penelitian menggunakan pendekatan mixed methods dengan melibatkan 34 siswa untuk pengumpulan data kuantitatif melalui angket berjumlah 32 butir yang disusun berdasarkan 11 indikator kecemasan matematika, serta 5 siswa untuk data kualitatif melalui wawancara semi-terstruktur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 79% siswa berada pada kategori kecemasan matematika sedang dengan nilai rata-rata (mean) sebesar 96,53, dan indikator paling dominan adalah sulit konsentrasi pada aspek kognitif. Temuan angket diperkuat oleh hasil wawancara yang menunjukkan bahwa faktor internal seperti rendahnya kepercayaan diri dan persepsi kemampuan diri, serta faktor eksternal seperti tekanan situasional dan pengalaman belajar sebelumnya, turut memengaruhi kecemasan matematika siswa. Aspek afektif dan fisiologis muncul pada intensitas sedang namun tetap berdampak pada kenyamanan belajar. Secara keseluruhan, kecemasan matematika siswa bersifat multidimensi sehingga diperlukan upaya pedagogis yang suportif dan strategi pembelajaran yang interaktif untuk meminimalkan dampaknya.

References

Agustin, P. T. F., & Hartanto, S. (2018). Pengaruh Minat Belajar Dan Kecemasan Matematis Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika (JP2M), 4(1), 92–98. https://doi.org/10.29100/jp2m.v4i1.1782

Amarulloh, S. I., Setia, G., & Firmansyah, D. (2024). Profil Kecemasan Matematis Peserta Didik SMA Negeri Ditinjau Berdasarkan Kelas Peminatan di Kota Tasikmalaya. Jurnal Kongruen, 3(2), 200–207.

Demanda, K., Romadiastri, Y., & Oktaviani, D. R. (2024). Efektivitas Model Pembelajaran Examples Non-Examples Dengan Media Geogebra Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Al-Qalasadi, 8(1), 82–92. https://doi.org/10.32505/qalasadi.v8i1.7143

Diana, P., Marethi, I., & Pamungkas, A. S. (2020). Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa : Ditinjau Dari Kategori Kecemasan Matematik. SJME (Supremum Journal of Mathematics Education), 4(1), 24–32.

Hidayat, R., Jaenudin, A., & Rosita, N. T. (2024). Analisis Pemecahan Masalah Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Ditinjau Dari Kecemasan Matematis Pada Materi Volume Kubus dan Balok. Symmetry: Pasundan Journal of Research in Mathematics Learning and Education, 9(2), 253–267.

Ikhsan, M. (2019). Pengaruh Kecemasan Matematis Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa. De Fermat : Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 1–6. https://doi.org/10.36277/defermat.v2i1.28

Komalasari, N., Widiastuti, T. T., & Ali, S. (2023). Model Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) dalam Mengatasi Kecemasan Matematis Siswa. Gunung Djati Conference Series, 32, 7–17.

Lestari, D. E., Widjajanti, D. B., Susanto, A., & Hidayati, K. (2025). Students’ Self-efficacy in Solving Mathematical Literacy-Based Summative Assessment Problems. Jurnal Pendidikan Matematika (JPM), 19(1), 47–62. https://doi.org/10.22342/jpm.v19i1.pp47-62

Ma’rifatul, A., & Witanto, Y. (2023). Analisis Faktor Kesulitan Belajar Siswa Dalam Mengerjakan Soal PAS Semester 1 Mupel Matematika Kelas V SDN Pandansari Kecamatan Brebes Kabupaten Brebes. Journal of Elementary Education, 5(2), 60–70.

Marweli, & Meiliasari. (2024). Faktor Penyebab Kecemasan Matematika (Mathematics Anxiety) dalam Belajar Matematika : Systematic Literatur Review. SUPERMAT Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 234–245.

Nurhidayat, A., & Djidu, H. (2022). Kecemasan Matematis: Karakteristik, Dampak, Dan Solusi Mengatasinya. EDUMATIC : Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 1–12.

Prasetyo, F., & Juandi, D. (2023). Systematic Literature Review: Identifikasi Penerapan Model Pembelajaran Terhadap Kecemasan Matematika Siswa. Elips: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 28–47. https://doi.org/https://doi.org/10.47650/elips.v4i1.779

Pratiwi, I. W. (2022). Gambaran Kecemasan Siswa Smp Dalam Menghadapi Pelajaran Matematika. Jurnal Psikologi Pendidikan Dan Pengembangan SDM, 10(1), 29–38. https://doi.org/10.37721/psi.v10i1.859

Putri, M. A. R., & Rudhito, M. A. (2025). Analisis Tingkat Kecemasan Matematika Siswa Kelas X SMA Seminari Mertoyudan Magelang. J-PiMat : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(1), 1605–1614. https://doi.org/10.31932/j-pimat.v7i1.4528

Raharjo, I., Rasiman, & Untari, M. F. A. (2021). Faktor Kesulitan Belajar Matematika Ditinjau dari Peserta Didik. Journal for Lesson and Learning Studies, 4(1), 97–101.

Sari, M. P., & Abadi, A. P. (2024). Analisis Kecemasan Matematis Siswa dalam Pembelajaran Matematika SMP. PHI: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 272–279. https://doi.org/https://phi.unbari.ac.id/index.php/phi/article/view/397

Setiawan, A. (2024). Mengatasi Kecemasan Siswa dalam Belajar Matematika. Jurnal Inovasi Edukasi, 07(01), 28–35.

Sholichah, F. M., & Aini, A. N. (2022). Math Anxiety Siswa: Level Dan Aspek Kecemasan. Journal of Mathematics Learning Innovation (JMLI), 1(2), 125–134.

Sofiyah, K., Nasution, N. E., Amelia, A., & Hutagalung, L. A. (2025). Pengaruh Kesadaran Siswa Terhadap Pentingnya Matematika dalam Karir di Era Digital dan Ekonomi Berbasis Pengetahuan. Aliansi: Jurnal Hukum, Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 2(1), 111–118. https://doi.org/https://doi.org/10.62383/aliansi.v2i1.673

Whyte, J., & Anthony, G. (2012). Maths Anxiety: The Fear Factor in the Mathematics Classroom. New Zealand Journal of Teachers’ Work, 9(1), 6–15. https://doi.org/10.24135/teacherswork.v9i1.559

Published

2025-12-31

Issue

Section

Articles