PROGRAM PENGELOLAAN DAN PEMBINAAN EKS-WANITA TUNA SUSILA (WTS) PADA PUSAT PELAYANAN SOSIAL KARYA WANITA (PPSKW) MATTIRO DECENG KOTA MAKASSAR

Kartini. M Kartini. M, Jaelan Usman, ihyani Malik

Abstract


The aim of this research is to find out the management program and development of the former of prostitutes (WTS) of woman’s social service center (PPSKW) Mattiro Deceng in Makassar city. The research method was qualitative and this research was used case study. The data collection techniques were observation, interview, and documentation. The result of this research showed that the management program and development of the former of prostitutes (WTS) of woman’s social service center (PPSKW) Mattiro Deceng in Makassar city were running well. It could be seen from the planning, organizing, mobilization, supervision, and also job skills that was offered through the skills of cosmetology, culinary, and sewing.

 

Keywords: management, development, former prostitutes (WTS)

 

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui program pengelolaan dan pembinaan mantan Wanita Tuna Susila (WTS) pada Pusat Pelayanan Sosial Karya Wanita (PPSKW) Mattiro Deceng Kota Makassar. Jenis penelitian adalah kualitatif dan penelitian ini menggunakan studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen berupa observasi, wawancara, dan pengambilan dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program pengelolaan dan pembinaan mantan Wanita Tuna Susila (WTS) pada Pusat Pelayanan Sosial Karya Wanita (PPSKW) Mattiro Deceng Kota Makassar berjalan dengan baik. Hal ini dapat dilihat dari perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, pengawasan serta keterampilan kerja yang ditawarkan melalui keterampilan tata rias, tata boga, dan menjahit.

 

Kata kunci: pengelolaan, pembinaan, Wanita Tuna Susila (WTS)


Full Text:

PDF

References


Elizabeth, Hurlock. 2002. Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan.Jakarta: PT. Gelora Aksara Pratama.

Helmi, Masdar. 1993. Pembinaan Wanita Tuna Susila. Semarang: Toha Putra.

Kartono, Kartini. 2013. Patologi Sosial. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Koentjoro. 2004. Tutur dari Sarang Pelacur. Yogyakarta: Tinta.

Kurniawan, Soegito. 2005. Organisasi dan Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara.

Makmur. 2009. Teori Manajemen Strategik dalam Pemerintahan dan Pembangunan. Jakarta: Refika Aditama.

Nuraini, Indah. 2002. Tatarias dan Busana Wayang Orang Gaya Surakarta. Yogyakarta: Arkola.

Soedjono. 1997. Pelacuran Ditinjau dari Segi Hukum dan Kenyataan dalam Masyarakat. Bandung: PT. Karya Nusantara.

Suparlan. 2003. Pendidikan melalui Rehabilitasi. Yogyakarta: Arkola.

Winardi. 2010. Asas-Asas Menejemen. Bandung: P.T. Alumni.




DOI: https://doi.org/10.26618/kjap.v2i1.868

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 KOLABORASI : JURNAL ADMINISTRASI PUBLIK



View Visitors

 

Indexing