Evaluasi Program Jaminan Persalinan (Jampersal) Di Puskesmas Pelitakan Kabupaten Polewali Mandar

DOI: https://doi.org/10.26618/kjap.v3i2.901

Authors

  • Darmawin Darmawin Administrasi negara
  • Muhlis Madani Administrasi negara
  • Nuryanti Mustari Administrasi negara

Abstract

The research aimed to measure capability of government and the agency related, how did people satisfy, the exactness objective Birth Assurance (Jampersal) program, and public service was received by society. This research used qualitative research through 8 informants. The data collection were deep interview, direct observation and documentation. This research showed the principal case in Jampersal was improvement the quality access of birth, the role government also can give more influence in this program, increasing the human resource for realization that policy, especially they can work  professionally in public service.

Kewords : Evaluation, Birth Assurance (Jampersal).

 

 

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengukuran kinerja pemerintah dan aparat yang terkait. kepuasan masyarakat dan ketepatan sasaran program jaminan persalinan serta pelayanan publik yang diterima oleh masyarakat. Penelitian ini mengunakan tipe penelitian kualitatif dengan informan sebanyak 8 orang. Teknik pengumpulan data dengan wawancara mendalam, observasi langsung, dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hal yang sangat pokok dalam kebijakan jaminan persalinan adalah pembenahan akses kualitas pelayanan persalinan. Peran pemerintah juga berpengaruh besar dalam program ini, peningkatan sumber daya manusia yang mempuni untuk mensukseskan kebijakan tersebut, terutama dalam sumber daya manusia yang dapat bekerja dengan profesionalitas dalam melakukan pelayanan publik.

 

Kata kunci: Evaluasi, Program Jaminan Persalinan (Jampersal).

Author Biographies

Darmawin Darmawin, Administrasi negara

Unismuh Makassar

Muhlis Madani, Administrasi negara

Unismuh Makassar

Nuryanti Mustari, Administrasi negara

Unismuh Makassar

References

Arikunto,S. 2002. Prosedur penelitian: suatu pendekatan praktik, Edisi, Revisi V. Yogyakarta: Rineka cipta.

Abidin, Said Zainal. 2004. Kebijakan publik. Jakarta: Pancur Siwah.

Agustino, Leo. 2006. Dasar dasar kebijakan publik. Bandung: Alfabeta.

Dwiyanto, Agus. 2005. Mewujudkan good governance melalui pelayanan publik. Yogyakarta: Gajamadah University Pres.

Ekowati, Mas Roro Lilik. 2005. Perencanaan, implementasi,dan evaluasi kebiakan atau program. Surakarta: Pustaka Cakra.

Islamy. M Irfan. 1984. Prinsip-Prinsip Perumusan Kebijaksanaan Negara. Malang: Bumi Aksara.

Mustari. Nuryanti. 2013. Implementasi Kebijakan Publik. Makassar: Membumi Publishing.

Musrari. Nuryanti, 2015. Pemahaman Kebijakan Publik formulasi, Iplementasi, dan Evaluasi Kebijakan Publik. Yogyakarta: LeutikaPrio.

Sugiono. 2010. Metode Penelitian, Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Mukarom. Zaenal. Dkk. 2015. Manajemen Pelayanan Publik. Bandung: CV Pustaka Setia

Downloads

Published

2017-09-30

How to Cite

Evaluasi Program Jaminan Persalinan (Jampersal) Di Puskesmas Pelitakan Kabupaten Polewali Mandar. (2017). Kolaborasi : Jurnal Administrasi Publik, 3(2), 178 – 193. https://doi.org/10.26618/kjap.v3i2.901

How to Cite

Evaluasi Program Jaminan Persalinan (Jampersal) Di Puskesmas Pelitakan Kabupaten Polewali Mandar. (2017). Kolaborasi : Jurnal Administrasi Publik, 3(2), 178 – 193. https://doi.org/10.26618/kjap.v3i2.901

Most read articles by the same author(s)

> >>