Redesain PD. Terminal Makassar Metro Dengan Pendekatan Arsitektur Modern di Kota Makassar

M muhajerin, Siti Fuadillah A. Amin, Citra Amalia Amal, Ashari Abdullah, Rohana Rohana, Andi Annisa Amalia

Abstract


ABSTRAK: PD. Terminal Makassar Metro merupakan salah satu terminal induk di Kota Makassar yang melayani 34 trayek (rute). Keberadaan  PD. Terminal Makassar Metro sangat diperlukan dalam mendukung mobilitas penduduk di dalam dan di luar Kota Makassar dan menciptakan ketertiban lalu lintas. Kondisi PD. Terminal Makassar Metro saat ini banyak memiliki permasalahan seperti fasilitas pelayanan terminal tidak memenui standar terminal tipe A, kondisi fasilitas kurang terawat, dan sirkulasi penumpan didalam terminal yang tidak terorganisir dengan baik. Tujuan redesain PD. Terminal Makassar Metro adalah mewujudkan PD. Terminal Makassar Metro sebagai terminal induk yang sesuai dengan standar terminal tipe A dengan menerapkan konsep arsitektur modern sebagai pendekatan atau upaya yang dilakukan untuk meminimalisasi permasalahan yang ada pada PD. Terminal Makassar Metro. Hasil redesain konsep tapak ini dengan luas 12 ha, tersedia fasilitas di dalam terminal penumpang yang dilengkapi ruang tunggu di lantai 1 dan 2, hall, loket tiket, restauran, ruang P3K, tempat bermain anak, mini market, foodcont, dan kantor pengelolah, untuk fasilitas pada site terdapat bagunan terminal, parkiran umum dan parkiran bus, musholla, area check-in kendaraan, tempat istirahat sopir, bengkel, taman, tempat cuci bus, dan peron. Hasil penelitian ini menyimpulkan PD. Terminal Makassar Metro menjadi salah satu terminal induk yang berstandar tipe A dengan konsep arsitektur modern.

KATA KUNCI : Arsitektur Modern, PD. Terminal Makassar Metro, Redesain

Full Text:

60-69 PDF

References


Daftar Pustaka

Andriyana, P. A. R., Breeza, M., Sri W., (2021). Perencanaan Terminal Tipe B Di Kecamatan Cilimus Kabupaten Kuningan. Malang: Institut Teknologi Nasional Malang.

Andi Batara al-isra. 2013. Makassar menuju kota dunia, http://gaganesvara.blogspot.com/2013/07/makassar-menuju-kota-dunia-siap-kah_30.html, diakses 17 Februari 2022.

Avila, Lusi, A., (2019) Analisis Faktor Kualitas Pelayanan, Fasilitas, Dan Keamanan Terhadap Kepuasan Penumpang Di Terminal Tirtonadi Surakarta (Studi Kasus Pada Calon Penumpang di Terminal Tintonadi Surakarta). Semarang: Universitas Maritim AMNI Semarang.

Desianti, M., Lambang, B. S., Ratna, M., (2021). Analisis Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Penumpang Pada Terminal (Kasus Terminal Regional Daya Makassar). Makassar: Universitas Muslim Indonesia.

Didit, D. A., (2018). Pengembangan Terminal Bus Tipe A Tambak Osowilangon Di Surabaya. Surabaya: Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

Klimatologis Makassar, http://id.weatherspark.com, diakses 26 Mei 2022.

Kota Makassar, https://sulselprov.go.id/pages/info_lain/22, diakses 17 Februari 2022.

Mengenai Arsitektur Modern, dari konsep, sejarah, aliran, hingga prinsipnya, https://www.bernas.id/79110-mengenal-arsitektur-modern-dari-konsep-sejarah-aliran-hingga-prinsipnya, diakses 17 Februari 2022.

Nikko, A., Bambang, S., (2021). Penerapan Konsep Arsitektur Modern Dalam Rancangan Mall Di Kota Baru Parahyangan: Institut Teknologi Nasional Bandung.

Pengertian Arsitektur Modern, https://www.silabus.web.id/arsitektur-modern/, diakses 17 Februari 2022.

Peraturan Mentri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 24 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Terminal Penumpang Angkutan Jalan

Retno, D. L. (2017). Tujuan Perencanaan Terminal Penumpang Angkutan Darat Pada Terminal Daya. Makassar: Universitas Hasanuddin

Rivaldo, G. D. X., (2021). Terminal Bus Internasinal Di Belu, Nusa Tenggara Timur. Surabaya: Universitas Pembangunan Nasional “veteran” Jawa Timur.

Rizal, M.F., (2020). Studi Komparasi Terminal Cicaheum Dan Terminal Purabaya. Bandung: Institut Teknologi Nasional.

Rizky, W. S., (2022). Analisis Pemanfaatan Terminal Regional Daya Dalam Mendukung Pengembangan Wilayah Kota Makassar:Universitas Hasanuddin

Sintya, P., (2020). Redesain Perancangan Terminal Bus Antar Provinsi Tipe B Di Lubuk Pakam Tema Arsitektur Modern. Medan: Universitas Medan Area.

Susilo. (2019). Terminal Bus Tipe A Di Kabupaten Demak Dengan Pendekatan Arsitektur Inklusi: Semarang: Universitas Negeri Semarang.

Vinsa, A. P., (2019). Redesain Terminal Bus Tipe A Kelas II Purbuyo Di Kota Madium. Surabaya: Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.




DOI: https://doi.org/10.26618/jumptech.v2i1.10353

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Journal of Muhammadiyah’s Application Technology is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Flag Counter

 View My Stats