Analisis Hubungan Kemampuan Numerik dengan Hasil Belajar Fisika Peserta Didik Kelas XII IPA SMA Muhammadiyah di Makassar

Andi Nurbaeti Nurdin

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian ex-post facto yang bersifat analisis korelasional yang bertujuan untuk mengetahui tingkat kemampuan numerik dan hasil belajar fisika yang dicapai peserta didik kelas XII IPA SMA Muhammadiyah di Makassar serta hubungan antara kedua variabel tersebut. Populasi dalam penelitian ini adalah semua peserta didik kelas XII IPA SMA Muhammadiyah di kota Makassar, sampel penelitian diambil secara acak dengan teknik random sampling sebanyak 78 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskiptif dan analisis statistik inferensial yang meliputi uji normalitas, uji linearitas dan uji korelasi product moment. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa tingkat kemampuan numerik peserta didik berada dalam kategori sedang, tingkat hasil belajar fisika peserta didik berada dalam kategori rendah, dan terdapat hubungan positif yang signifikan antara kemampuan numerik dengan hasil belajar peserta didik kelas XII IPA SMA Muhammadiyah di Makassar.

Kata kunci: kemampuan numerik, hasil belajar fisika

This research is an ex-post facto with correlational analysis which aimed to find out the level and correlations between numerical ability and physics achievement of students of classes XII IPA SMA Muhammadiyah at Makassar. Population this research are all of students of classes XII IPA SMA Muhammadiyah at Makassar, the sampling technique was random sampling obtained 78 respondens. The data was analysed by descriptive statistical analysis and inferential statistical analysis include normality test, linearity test and correlation of product moment test. Based on this research, it can be concluded that the level of numerical ability of students was in medium category, the level of physics achivement of student was in low category and there was positive and significant correlation between numerical ability and physics achievment of students of classes XII IPA SMA Muhammadiyah at Makassar.

Key words: numerical ability, physics achivement


Full Text:

PDF

References


C. Tzanakis, On The Relationship Between Mathematics and Physics in Undergraduate Teaching-Online Journal, 2002. Website: http://www.math.uoc.gr/~ictm2/Proceedings/pap319.pdf, diakses tanggal 1 Januari 2016.

Satria Afriza, Ahmad Hamid dan Marwan AR, Pengaruh Kemampuan Numerik terhadap Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas XI SMA Negeri 5 Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa (JIM) Pendidikan Fisika. Volume 1(4). 2016. Unsyiah.

Depdiknas, Standar Kompetensi Mata Pelajaran Fisika Sekolah Menengah Atas dan Madrasah Aliyah, 2003. Website: http://sasterpadu.tripod.com/sas_store/Fisika.pdf, diakses tanggal tanggal 8 Agustus 2015.

Mundilarto, Kapita Selekta Pendidikan Fisika, 2002. Website: http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/130681033/Bab%20I%20&%20II.pdf, diakses tanggal tanggal 12 Maret 2015.

Dwi Sambada, “Peranan kreativitas siswa terhadap kemampuan memecahkan masalah fisika dalam pembelajaran konstekstual”. Jurnal Pendidikan Fisika dan Aplikasinya (JPFA). Vol 2 (2). 2012.

Mundilarto, Kemampuan Mahasiswa Menggunakan Pendekatan Analisis Kuantitatif dalam Memecahkan Soal Fisika, 2001. Website: http://eprints.uny.ac.id/5028/1/KEMAMPUAN_MAHASISWA_MENGGUNAKAN.pdf, diakses tanggal tanggal 8 Agustus 2015.

G. Polya, How to Solve It (A New Aspect Of Mathematical Method), New Jersey: Princeton University Press, 1973.

Funda Ornek dkk, “What Makes Physics Difficult”. International Journal of Environtment & Science Education. Vol 1 (3), 2008.

Tri Indra Prasetya, Meningkatkan Keterampilan Menyusun Instrumen Hasil Belajar Berbasis Modul Interaktif bagi Guru-Guru IPA SMPN Kota Magelang. Journal of Educational Research and Evaluation 1 (2). 2012. Universitas Negeri Semarang.

Masnur Muslich, Authentic Assessment: Penilaian Berbasis Kelas dan Kompetensi. Bandung: Refika Aditama. 2011.

Retno Utari, 2011. Taksonomi Bloom: Apa dan Bagaimana Menggunakannya?. Website:http://www.bppk.depkeu.go.id/webpkn/attachments/article/766/1-Taksonomi%20Bloom%20-%20Retno-ok-mima+abstract.pdf, diakses tanggal 26 Juni 2016.

D.C Wibowo, N. Dantes, dan Sariyasa, Pengaruh Implementasi Pendekatan Matematika Realistik terhadap Prestasi Belajar Matematika dengan Kovariabel Kemampuan Numerik dan Inteligensi pada Siswa Kelas V. Jurnal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha. Volume 3. 2013.

Farah Indrawati, Pengaruh Kemampuan Numerik dan Cara Belajar terhadap Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Formatif. Volume 3(3). 2012, pp.215-223, ISSN: 2088-351X.

Ida Ayu Komang Astuti, A.A.I.N. Marhaeni, Sariyasa, Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik terhadap Prestasi Belajar Matematika Ditinjau dari Kemampuan Numerik. Jurnal Pendidikan Dasar. Volume 3. 2013. Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha.

Al Jupri dan Rohma Mauhibah, Lulus Ujian dengan TPA Matematika. Jakarta: Gagas Media. 2012.

Sarwadi, Khairul Ummah K. Yuliana dan Agustina Pandhuniawati Heryani BIG DRILLING Soal+Pembahasan PSIKOTES. Yogyakarta: Pustaka Baru Press. 2015.




DOI: https://doi.org/10.26618/jpf.v5i2.609

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Pendidikan Fisika

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View JPF Stats

   Free counters!

Jurnal Pendidikan Fisika  is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.