ANALISIS AKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA MATERI PECAHAN CAMPURAN BERBASIS DARING (MELALUI APLIKASI WHATSAPP) DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA SISWA KELAS 4 SDN PAKUJAJAR CBM

Siti Patimah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana analisis aktivitas pembelajaran matematika pada materi pecahan campuran berbasis daring (melalui aplikasi WhatsApp) di masa Pandemic Covid-19 pada siswa kelas 4 SDN Pakujajar CBM. Jenis penelitian menggunakan kualitatif deskripstif, karena dalam mengkaji permasalahan, penulis tidak membuktikan ataupun menolak hipotesis yang dibuat sebelum penulisan tetapi dalam mengolah data dan menganalisis suatu masalah secara non numerik, metode pengambilan data menggunakan pedoman wawancara, lembar observasi dan dokumentasi dalam melihat aktivitas pembelajaran matematika selama masa Pandemic Covid-19. Hasil penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana perencanaan aktivitas pembelajaran, proses pembelajaran dan penilaian aktivitas pembelajaran selama masa Pandemic Covid-19.

Keywords


Kualitatif; Matematika; Pandemic Covid-19; Pecahan Campuran.

Full Text:

PDF

References


Mustopo, A. (2019). Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas IV Materi Keliling Luas Bangun Datar Melalui Model Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning). Indonesian Journal of Basic Education, 2.

Siyoto, S., & Sodik, A. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishing.




DOI: https://doi.org/10.26618/jkpd.v5i2.3679

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Siti Patimah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.