Rasionalisme Descartes dan Implikasinya Terhadap Pemikiran Pembaharuan Islam Muhammad Abduh

Mursyid Fikri

Abstract


Abstrak

 

Peneitian ini bertujuan mengupas tentang paham rasionalisme yang dicetuskan Rene Descartes dan Implikasinya terhadap Pemikiran Pebaharuan Islam Muhammad Abduh. Rasionalisme Rene Descartes merupakan paham yang muncul ditengah kungkungan gereja Kristiani yang dikenal dengan masa skolastik. Paham ini lebih menekankan pada penggunaan akal (rasio) untuk memperoleh sebuah pengetahuan. Tentunya sebagai hasil filsafat, paham rasionalisme sangat berperan penting pada perkembangan ilmu-ilmu pengetahuan lain. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif, Penulis mencoba mengaitkan dan menampilkan Implikasi antara pemikiran Rasionalisme descartes dan pemikiran pembaharuan dalam islam. Adapun hasil penelitian ini penulis melihat adanya benang merah antara dasar rasionalisme descartes dan pemikiran muhammad abduh bahwa keduanya menjadikan akal sebagai alat untuk melakukan penalaran terhadap suatu kebenaran.

 

Kata kunci : Rasionalisme Descartes, Implikasinya, Pemikiran Pembaharuan

        Muhammad  Abduh

Absract

This study aims to explore the understanding of rationalism triggered by Rene Descartes and its implications for Islamic Reformation Muhammad Abduh. Rene's Reneisme Descartes is an understanding that emerged amidst the confines of the Christian church known as the scholastic period. This emphasis is more on the use of reason (ratio) to gain a knowledge. Certainly as a result of philosophy, the notion of rationalism is very important role in the development of other sciences. The method used in this research is descriptive qualitative method, the author tries to link and display the implication between Rationalism thinking descartes and thinking of renewal in Islam. The results of this study the authors see the existence of a common thread between the foundations of descartes rationalism and thought muhammad abduh that both make sense as a tool to make reasoning against a truth.

 

Keywords: Rationalism Descartes, Implication, Thinking Renewal Muhammad Abduh

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Abbas Nurlaela, 2014, Muhammad Abduh :Konsep Rasionalisme Dalam Islam. (Jurnal Dakwah Tabligh),

Achmadi Asmoro, 1994, Filsafat Umum, (Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada,)

Aziz . Amir .Ahmad, 2009 Pembaruan Teologi…, (Yogyakarta: Teras).

Anggriani, S, 2018, “Tokoh Filsafat Modern Rene Descartes (cogito ergo sum)”, http://www.academia.edu .

Asmuni. Yusran, 1998, Pengantar Studi Pemikiran…(.Jakarta: PT Raja Grafindo Persada).

Ali. Mukti, 1995, Alam Pikiran Islam Modern di Timur Tengah, (Jakarta: Djambatan)

Azizi, Amir. Ahmad. dan Mukti Sahal, 1992. Teologi Islam…, (Surabaya: Gitamedia Press)

Bawenga, 1983, Sebuah Studi Filsafat (Jakarta: Pradnya Paramita,).

Donohue. J. John dan John L. Esposito (ed), 1984, Islam dan Pembaharuan; Ensiklopedi masalah-masalah, terj. Machnun Husein, (Jakarta: Rajawali)

Dacholfany M. Ihsan, 2015, Reformasi Pendidikan Islam Dalam Menghadapi Era Globalisasi: Sebuah Tantangan dan Harapan, Akademika, (STAIN Metro, Vol. 20)

Dewan Redaksi Ensiklopedi Islam, 2001, Ensiklopedi Islam, juz 3, cet. 4, (Jakarta : PT. Ichtiar Baru Van Hoeve).

Fauzan dan Suwito (ed), 2003 Sejarah Pemikiran Para Tokoh Pendidikan, (Bandung: Angkasa,).

Gibb. H.A.R., 1993. Aliran-aliran Modern dalam Islam, terj. Machnun Husein, (Jakarta: PT Raja Grafindo Persada).

Gallagher Kenneth T., 1994, Epistemologi., terj. Hardono Hadi (Yogyakarta: Kanisius,).

Hakim Abdul Atang dan Beni Ahmad Saebani, 2008. Filsafat Umum; Dari Metologi sampai Teofilosofi . (Bandung: CV Pustaka Setia)

Russell Bertrand, 2007. Sejarah Filsafat Barat: Kaitannya Dengan Kondisi Sosio-Politik Zaman Kuno Hingga Sekarang , (Yogyakarta: Pustaka Pelajar).

Rosidi Sakban, 2002. The History of Modern Thought; A Brief but Critical Reminder (Malang: CISC)

Rakhmawanti, Erva Yuly Muhammad Abduh dan Gagasan Pembaharuan Islam, (Makalah tidak diterbitkan,)

Nasution, 1987, Muhammad Abduh dan teologi Rasional Mu’tazilah, cet.1, (Jakarta : UI Press)

Nasution, 1987, Pembaharuan dalam Islam Sejarah Pemikiran dan Gerakan, cet. 5, (Jakarta : Bulan Bintang).

Shihab M. Quraish, 1994, Studi Kritis Tafsir Al-Manar; Karya Muhammad Abduh dan M. Rasyid Ridha,(Bandung: Pustaka Hidayah).

Syihab M. Quraisy, 2007, Ensiklopedi al-Qur’an Kajian Kosa kata, cet. I, (Jakarta : Lentera Hati, 1428 H/)

Schick Theodore, Jr, Lewis Vaughn, Doing Philosophy; An Introduction Through.

Tim Dosen Filsafat Ilmu UGM, Filsafat Ilmu; Sebagai Dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan (Yogyakarta: Liberty, 2003), 80-81

Zubaedi dkk, 2007, Filsafat Barat; Dari Logika Baru Rene Descartes Hingga Revolusi Sains ala Thomas Khun, (Yogyakarta: Ar Ruzz Media,).




DOI: https://doi.org/10.26618/jtw.v3i02.1598

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Mursyid Fikri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.