PERAN PERMAINAN TRADISIONAL UNTUK MENUMBUHKAN KARAKTER INTEGRITAS ANAK USIA 7-9 TAHUN
Abstract
Abstrak
Penelitian sudah dilaksanakan oleh peneliti dengan tujuan guna mengembangkan buku pedoman menggunakan permainan tradisional dalam upaya mengembangkan karakter integritas anak usia 7-9 tahun. Peneliti menggunakan jenis penelitian R&D tipe ADDIE. Penelitian melibatkan 10 guru yang tersertifikasi, 10 validator dari berbagai bidang, serta delapan anak usia 7-9 tahun. Hasil penelitian mampu membuktikkan bahwa, 1) pengembangan produk penelitian berupa buku pedoman menggunakan tahapan ADDIE, 2) mutu produk dengan skor 3,80 "Sangat Baik" serta "Tidak perlu revisi", dan 3) produk mampu mempengaruhi karakter integritas. Rerata pretest (M = 2.0750, SE = 0.19086) lebih rendah dibandingkan rerata posttest (M = 3.5250, SE = 0.26592). Uji signifikansi t (7) = 13,781, p = 0,000 (p < 0,05). Buku pedoman memberikan "Efek besar" yakni r = 0,98 dan sejajar 95,95%. Sedangkan N-gain score 75,52% kategori "Tinggi".
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Astuti, N. D., & Nugrahanta, G. A. (2021). Pengembangan buku pedoman permainan tradisional untuk menumbuhkan karakter kebaikan hati anak usia 9-12 tahun. Jurnal Riset Pendidikan Dasar, 4(2), 141–155.
Branch, R. M. (2009). Instructional design. In Encyclopedia of Creativity, Invention, Innovation and Entrepreneurship.
Darmayanti, S. E. & Wibowo, U. B. (2014). Evaluasi program pendidikan karakter di sekolah dasar Kabupaten Kulon Progo. Jurnal Prima Edukasia, 2(2), 223-234.
Dybicz, P., & Pyles, L. (2011). The dialectical method: A critical and postmodern alternative to scientific method. Advances in Social Work, 12(2), 301-317.
Fajarwati, Y. E., & Nugrahanta, G. A. (2021). Buku pedoman permainan tradisional untuk menumbuhkan karakter empati anak usia 9-12 tahun Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru, 4(3), 437-446.
Field, A. (2009). Discovering statistics using SPSS (3th ed.). London: Sage.
Hake, R. (1999). Analizing change/Gain scores. Indiana University, Departement of Physics.
Handoko, D. A. D. D., & Nuhgrahanta, G. A. (2022). Memupuk karakter keadilan pada anak melalui permainan tradisional. CJPE: Cokroaminoto Journal of Primary Education, 5(1), 1-15.
Jensen, E. (2021). Brain based learning: Bagaimana otak belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Kirana, K. D. A., & Nugrahanta, G. A. (2021). Pengembangan permainan tradisional untuk menumbuhkan karakter toleransi anak usia 6-8 tahun. Journal of Elementary School, 4(2), 136-151.
Lestari, K. E. (2014). Implementasi brain-based learning untuk meningkatkan kemampuan koneksi dan kemampuan critical thinking serta motivasi belajar siswa SMP. Jurnal Pendidikan UNSIKA, 2(1), 36-46.
Murdaningrum, N., & Nugrahanta, G. A. (2021). Peranan permainan tradisional dalam meningkatkan kontrol diri anak usia 6-8 tahun. Jurnal Gentala Pendidikan, 1(1), 32-47.
Nugrahanta, G. A., Pamardi, E. H., Suparmo, PP. M., Relita, H., Sekarningrum, V., Swandewi, N. K., & Tyas, F. (2022). Pengaruh program literasi berbasis pendekatan Montessori terhadap karakter integritas siswa kelas 1 sekolah dasar. 8(2), 169-180.
Perdana, D. R., & Adha, M. M. (2020). Implementasi blended learning terhadap penguatan karakter integritas peserta didik kelas tinggi pada jenjang sekolah dasar. Pedagogi: Jurnal Pendidikan Dasar, 8(2), 1–17.
Peterson, C., & Seligman, M. E. P. (2004). Character strengths and virtues: a handbook and classification. In American Journal of Psychiatry. Oxford University Press, Inc.
Prasetia, S. A., & Komaidi, A. (2019). Pengaruh permainan tradisional terhadap peningkatan kemampuan motorik kasar pada siswa putra Sekolah Dasar Negeri 166/III Cut Mutia Kerinci. Stamina, 2(6), 65-77.
Putri, A. C. M., & Nugrahanta, G. A. (2021). Kontribusi permainan tradisional untuk hati nurani anak. Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4518–4531.
Putri, R., & Nugrahanta, G. A. (2023). Membentuk karakter integritas anak usia 7-9 tahun melalui permainan tradisional. JIKAP PGSD: Jurnal Ilmu Kependidikan, 7(1), 79-89.
Rut, N., G, R. L., Abi, A. R., & Silaban, P. J. (2020). Pengaruh permainan tradisional terhadap keterampilan sosial anak kelas iv SD 091526. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2), 449–455.
Sanggita, D. T., & Nugrahanta, G. A. (2022). Peran permainan tradisional guna menguatkan karakter kebaikan hati pada anak. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(1), 79-93.
Sekarningrum, H. R. V., Nugrahanta, G. A., & Kurniastuti, I. (2021). Pengembangan modul permainan tradisional untuk karakter kontrol diri anak usia 6-8 tahun. Elementary School: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran KeSD-An, 8(2), 207–218.
Simamora, M., & Nugrahanta, G. A. (2021). Permainan tradisional dan konstribusinya untuk karakter toleransi anak. Jurnal Studi Guru dan Pembelajaran, 4(3), 635-648.
Triansyah, A., & Gustian, U. (2020). Penggunaan permainan tradisional untuk meningkatkan keterampilan gerak fundamental soswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, 16(1), 78-91.
Widoyoko, E. P. (2012). Teknik penyusunan instrumen penelitian. Pustaka Pelajar.
Widyana, T. C., & Nugrahanta, G. A. (2021). Peran permainan tradisional terhadap karakter empati anak usia 6–8 tahun. Jurnal Basicedu, 5(6), 5445-5455.
Wijayanti, A., Nugrahanta, G. A., & Kurniastuti, I. (2021). Pengembangan modul dengan lima permainan tradisional guna mempertajam hati nurani anak usia 9–12 tahun. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar (JBPD), 5(2), 90-103.
World Economic Forum. (2015). New vision for education: Unlocking the potential of technology. New Vision for Education: Unlocking the Potential of Technology, 1-32.
Yaumi, M. (2016). Pendidikan karakter: Landasan, pilar, dan implementasi. Jakarta: Kencana.
Yustisia, J. E., & Nugrahanta, G. A. (2021). Pengembangan buku pedoman permainan tradisional untuk menumbuhkan karakter keadilan anak usia 6-8 tahun. JPD: Jurnal Pendidikan Dasar, 12(2), 1-16.
Yusuf, B. B. (2018). Konsep dan indikator pembelajaran efektif. Jurnal Kajian Pembelajaran dan Keilmuan, 1(2), 13-20.
DOI: https://doi.org/10.26618/jrpd.v6i2.11779
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.