BAURAN PEMASARAN JASA SEBAGAI PEMICU KEPUTUSAN NASABAH MEMILIH PRODUK BANK SYARIAH
Abstract
Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang dilakukan di PT. Bank Sulselbar.Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bauran pemasaran jasa terhadap keputusan nasabah memilih produk Bank Syariah pada PT. Bank Sulselbar Kantor Cabang Syariah Makassar. Dalam penelitian ini terdiri dari tiga variabel, yaitu Bauran Pemasaran(β), PT. Bank Sulselbar Syariah(γ), dan Keputusan Nasabah (δ).
Total Sampling dalam penelitian ini berjumlah 65 nasabah. Untuk gambaran Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Terhadap Keputusan Nasabah Memilih Produk Bank Syariah peneliti menggunakan skala kepribadian, lembar observasi dan wawancara bebas pada nasabah PT. Bank Sulselbar Kantor Cabang Syariah Makassar. Selanjutnya, data yang diperoleh melalui instrument tersebut kemudian diolah melalui analisis regresi linear berganda dengan bantuan aplikasi XLSTAT (PLS- PM) .
Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil analisis inferensial yang menggunakan uji t dengan rumus regresi linear berganda menunjukkan bahwa nilai t hitung lebih besar dari pada nilai t table. Artinya bauran pemasaran jasa kurang mempengaruhi keputusan nasabah pada PT. Bank Sulselbar Kantor Cabang Syariah Makassar.
Kata Kunci: Keputusan Nasabah.
Full Text:
PDFReferences
Alma, Buchari. 2013. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Edisi Revisi. Cetakan Kesepuluh. Bandung: Alfabeta.
Amirullah. 2002. Perilaku Konsumen. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Jakarta: Graha Ilmu.
Anggen, Monica. 2012. Marketing is Terrorist. Cetakan Pertama. Jakarta: Laskar Aksara.
Departemen Agama RI. 2007. Al-qur’an dan Tarjamah. Jakarta.
Ghozali, Imam dan Fuad. 2006. Structural Equation Modeling. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gitosudarmo, Indrio. 2008. Manajemen Pemasaran. Edisi Kedua. Cetakan Pertama. Yogyakarta: BPFE.
Kasmir. 2004. Pemasaran Bank. Jakarta: Kencana.
Kotler, Philip. 2008. Manajemen Pemasaran. Edisi Pertama. Cetakan Ketigabelas. Jakarta: Prenhalindo.
Kotler, Philip dan Gary Armstrong. 2001. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi Kedelapan. Cetakan Pertama. Jakarta: Erlangga.
Mardani. 2014. Ayat-ayat dan Hadist Ekonomi Syariah. Edisi pertama. Cetakan Ketiga. Jakarta: Rajawali Pers.
Salusu, J. 2015. Pengambilan Keputusan Stratejik untuk Organisasi Publik dan Organisasi Nonprofit. Edisi Revisi. Cetakan Kesepuluh. Jakarta: Grasindo.
Setiadi, Nugroho J. 2003. Perilaku Konsumen Konsep Dan Implikasi untuk Strategi Dan Penelitian Pemasaran. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Jakatra: Kencana.
Sunyoto, Danang. 2015. Perilaku Konsumen dan Pemasaran. Cetakan Pertama. Yogyakarta: CAPS.
DOI: https://doi.org/10.26618/j-hes.v1i2.2302
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Jamilah Iriany Nur
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Hukum Ekonomi Syariah is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats