POLA KOMUNIKASI DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER ANAK ASUH DI PANTI ASUHAN MUHAMMADIYAH MATTOANGING PANGKEP

Palupi Deviana Santoso, Muhammad Syahruddin, Sudir Koadhi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pola Komunikasi Dalam Pembentukan Karakter Anak Asuh Di Panti Asuhan Muhammadiyah Mattoanging Pangkep. Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif yaitu sebuah penelitian yang dimaksudkan untuk mengungkap sebuah fakta empiris secara objektif ilmiah dengan berlandaskan pada logika keilmuan, prosedur dan didukung oleh metodologi dan teoritis yang kuat sesuai disiplin keilmuan yang ditekuni. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui : 1. Untuk mengetahui gambaran pergaulan anak asuh di Panti Asuhan Muhammadiyah Mattoanging Pangkep, 2. Untuk mengetahui Pola Komunikasi Pembina Dalam Membentuk Karakter Anak Asuh Di Panti Asuhan Muhammadiyah Mattoanging Pangkep, 3. Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam usaha pembentukan karakter anak asuh di Panti Asuhan Muhammadiyah Mattoanging Pangkep. Adapun hasil penelitian ini adalah menunjukkan adanya pola komunikasi dalam pembentukan karakter anak terbukti dengan adanya Pendidikan mulai dari tingkat SD, SMP, dan SMA serta adanya pelajaran-pelajaran tambahan keagamaan lainnya seperti hafalan hadis, ilmu tajwid, tilawah Al-quran, bahasa Arab dan Kemuhammadiyahan.

Full Text:

PDF

References


Aw, Suranto. 2010. Komunikasi Sosial Budaya, Yogyakarta: Graha ILMU.

Bungin, Burhan. 2008. Metode Penelitian Kualitatif, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Bungin, Burhan. 2008. Penelitian Kualitatif : Komunikasi Ekonomi, Kebijakan Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya, Cet. II. Jakarta : Kencana.

Cangara, Hafied. 2005. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Effendy, Onong Uchjuyana. 2005. Pengantar Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek, Bandung : Remaja Rosdakarya

Huda, M Nurul. 2020. Lima Sifat Nabi Muhammad Yang Harus Ditiru Oleh Para Pendakwah, Tafsir Surat At-Taubah Ayat 128, https://islami.co/tafsir-surat-at-taubah-ayat-128-lima-sifat-nabi-yang-harus-ditiru-oleh-para-pendakwah/, (Jurnal : 2020).

Imaduddin, Wildan. 2020. Iklim Pluraritas Dan Misi Nabi Muhammad SAW, Tafsir Surat Al-Anbiya’ Ayat 107, (Jurnal), https://islami.co/tafsir-surat-al-anbiya-ayat-107-iklim-pluralitas-dan-misi-nabi-muhammad-saw/, (7 Desember 2020).

Khilal, Aulia H. 2015. Lima Pendekatan Dalam Penelitian Kualitatif, (Jurnal : 2015), https://www.kompasiana.com/ilal/5-pendekatan-dalam-penelitian-kualitatif_55300cd76ea8341e158b4581.

Long, Thomas Hill. 1979. Collins English Dictoinary, London.

Mukhtar, 2013. Metode Praktis Penelitian Deskriptif Kualitatif, Cet. I. Jakarta: Referensi GP Press Group.

Mulyana, Deddy. 2015. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar (Bandung: Remaja Rosdikarya.

Nurbaeta, YW. 2017. Latar Belakang Masalah Kondisi Remaja, Skripsi: Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung , 2017. http://digilib.uinsgd.ac.id/12341/4/4_bab1.pdf.

Partanto, Pius A dan M. Dahlan Al Barry. 1994. Kamus Ilmiah Populer, Surabaya: Arloka.

Purwasito, Andrik. 2002. Komunikasi Multikultural (Surakarta: Muhammadiyah University Press.

Rafi, Muhammad. 2020. Nabi Muhammad Adalah Rahmat Bagi Seluruh Alam, Tafsir Al-Anbiya’ayat 107, (Jurnal : 2020), https://tafsiralquran.id/tafsir-surat-al-anbiya-ayat-107-nabi-muhammad-saw-adalah-rahmat-bagi-seluruh-alam-/amp/.

Sukardi, 2011. Metodologi Penelitian Pendidikan Kompetensi Dan Praktiknya, Jakarta: Bumi Aksara.

Suryabrata, Sumardi. 2008. Metodologi Penelitian, Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Teguh, Muhammad. 2005. Metodologi Penelitian Ekonomi Teori Dan Aplikasi, Jakarta: PT. Grafindo Persada.

Tohirin. 2012. Metode Penelitian Kualitatif Dalam Pendidikan dan Bimbingan Konseling, Cet.XII,Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.