Kontekstualisasi Teologi Keadilan Dalam Hukum Qisas

Muh. Abduh Hali

Abstract


Dalam rangka memelihara jiwa manusia, Allah SWT mensyariatkan pelaksanaan qishas, agar tidak terjadi kesewenang-wenangan manusia untuk membunuh sesamanya, serta Allah menyuruh manusia untuk berlaku adil dan berbuat kebajikan dalam rangka membangun kehidupan yang aman damai dan sejahtera. Pemahaman secara konteks terhadap keinginan Allah untuk memelihara jiwa manusia dari kesewenang-wenangan dan kejahatan orang lain perlu dipahami lebih mendalam, agar tidak timbul pemahaman dan penafsiran yang keliru terhadap maksud diberlakukannya hukum qishas. Tujuan utama pelaksanaan hukum qishas dalam Islam adalah untuk menegakkan keadilan di tengah-tengah masyarakat serta menghindarkan terjadinya perbuatan keji kemungkaran dan permusuhan.

Kata kunci: hukum qishas, keadilan, teologi

Full Text:

PDF

References


Al-Sijistani Abu Dawud Sulaiman bin al-Asy-ats bin Ishaq al-Azdi, Sunan Abi Dawud. Mesir: Musthafa al-Babi al-Halabi wa Auladuh, 1955.

Dahlan, Abdul Aziz, et. al. Ensiklopedi hukum Islam. Jakarta: PT Ikhtiar Baru van Hoeve, 2003.

Departemen Agama RI. Al Quran al Karim dan terjemahnya. Semarang: PT Karya Toha Putra, 2000.

Effendi, Johan. Konsep-konsep Teologi II, No. 5 dalam Budi Munawar-Rahman. Jakarta: Yayasan Paramadina, 2008.

Iman Sunan An Nasa'i. Mesir: Musthafa al-Babi al-Halabi wa Auladuh, 1964

Munawir, Adit Bisri dan Fatah, A. Kamus al Bisri Indonesia-Arab dan Arab-Indonesia. Cet. I. Surabaya: Pustaka Progresif, 1999.

Rahman, Budi Munawar. Kontekstualisasi Doktrin Islam Dalam Sejarah. Jakarta: Yayasan Paramadina, 2008.

Rozak, Abdul. Ilmu Kalam. Bandung: Pustaka Setia, 2007.

Salim, Peter. The New Oxford American Dictionary (Kamus Elektronik Inggris, China, Arab, Malaysia, Indonesia). Alfalink

Syarifudin, Amir. Garis-garis Besar Fiqih. Cet. III. Jakarta: Kencana Pranada Media Group. 2003.

Wojowasito, S. dan Wasito, Tito. Kamus Lengkap Inggris-Indonesia; Indonesia-Inggris. Cet. X. Bandung: Angkasa Offset, 1980.

Zahra, Muhammad Abu. Hubungan-hubungan internasional dalam Islam. Terj. Muhammad Zain Hasan. Jakarta: Bulan Bintang, 1973.

http://groups.yahoo..com/group/islam-kristen/message/11206

http://www.google.co.id/search?q=pengertian+kontekstualisasi&hl

http://luk.staf.ugm.ac.id/kmi/islam/paramadina/konteks/ keadilan.html

http://www.darut-taqrib.org/berita/2010/06/18/


Refbacks

  • There are currently no refbacks.