PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 BULUKUMBA KABUPATEN BULUKUMBA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN SUGESTOPEDIA

Ilham Zulhidayat Bursan

Abstract


Menulis kreatif puisi merupakan salah satu keterampilan bidang apresiasi sastra yang harus dikuasai oleh siswa SMA.Observasi awal yang dilakukan peneliti pada tanggal 10 - 15 Mei 2013 pada siswa kelas X SMA Negeri 3 Bulukumba, ditemukan masalah pada rendahnya keterampilan menulis puisi. Data yang diperoleh dari guru bidang studi Bahasa Indonesia menunjukkan bahwa 80 % siswa belum mampu menulis puisi dengan baik atau dibawah standar KKM 65 karena metode yang digunakan guru dalam mengajarkan keterampilan menulis puisi di SMA Neg. 3 Bulukumba khususnya masih menggunakan metode konvensional yaitu ceramah. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan keterampilanmenulis puisi pada siswa kelas X SMA Negeri 3 Bulukumba Kabupaten Bulukumba melalui penerapan strategi pembelajaran sugestopedia. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Negeri 3 Bulukumba pada semester ganjil tahun pelajaran 2013/2014 dengan jumlah 30 siswa.

Kata Kunci: Hasil Belajar, Keterampilan Menulis Puisi, dan Strategi Pembelajaran Sugestopedia.


Full Text:

PDF

References


Anggraeni. 2012. Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi dengan Menggunakan Model Sugestopedia (Online), (respository.upi.edu, diakses tanggal 8 Juli 2013).

Arif, M. T. 2008. Dasar-dasar Statistika. Makassar. Andira Publisher.

Hasan, Hasriana. 2009. Meningkatkan Keterampilan Menyimak Siswa Melalui Metode Hipnoterapi Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 3 Ujungloe. Skripsi Tidak Diterbitkan. Makassar. Universitas Negeri Makassar.

Dapoenk. 2010. Pengertian Menulis dan Manfaat Menulis (Online), http://www.gakbasi.com, diakses tanggal 6 Juli 2013.

Damono, S. Djoko. 2013. Poetri and Fotografi. Makalah Disajikan dalam Workshop Makassar International Writers Festifal, Fort Roterdam, Makassar, 27 Juli 2013.

Fitriani. 2004. Psikologi Cinta Remaja. Cinganjur: Visi Media. Gandi,

Putra. 2010. Tuntunan Pengajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di Sekolah. Jakarta Utara: Rajagrafindo Persada.

Hendrajat, Dadan. 2010. Pengaruh Media Foto dalam Meningkatkan Kereampilan Menulis Puisi. Skripsi Tidak Diterbitkan. Makassar: Universitas Negeri Makassar.

Helmy, Dyan. 2009. Meningkatkan Intelegensi Anak. Jakarta Selatan: Transmedia Pustaka.

Henderson, Joyce. 2003. Strategies for Winning Science Fair Projects. Sukamaju: PT Intan Sejati.

Hunain, Ahmad. Sejarah dan Teori Sastra Klasik dan Kontenporer. Malang: Rahayu Publiser.

Iskandarwassid & Sunendar, Dadang. 2009. Strategi Pembelajaran Bahasa. Bandung: Ssekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia dengan PT Remaja

Rosdakarya. Jasmadi. 2006. Kiat Menjadi Penulis Buku Profesional. Yogyakarta: Deli Publishing.

Linda, Denara. 2005. Mengenal Jenis dan Unsur Pembangun dalam Puisi. Jakarta: Bumi Aksara

Musaba, Z. 1994. Terampil Menulis dalam Bahasa Indonesia yang Benar. Banjarmasin: Sarjana Indonesia.

Nurhayati. 2005. Penggunaan Strategi Suggestopedia dapat Meningkatkan Kemampuan Siswa Menulis Cerpen. Jurnal Bahasa dan Sastra,, 8 (2) PP. 148-166, (Online) http://eprints.unsri.ac.id diakses 8 Juli 2013.

Prashing, Barbara. 2007. The Power of Learning Styles: Memacu Anak Melejitkan Prestasi dengan mengenali Gaya Belajarnya. Terjemahan oleh Nina Fauziah. Bandung: Kaifa.

Setiawan, Wawan. 2010. Kajian Apresiasi Sastra. Malang: UM.

Wijaya, Didik. 2004. Peningkatan Keterampilan Berbahasa Indonesia: Seri Menulis Paragaf. Bandung: Diva Press.

Rahman, Bohri. 2011. Metode Sugestopedia Untuk Pembelajaran Bahasa (Online), http://bahasa-dan-sastraindonesi83a.blogspot.com, diakses tanggal 8 Juli 2013.

Resmini, Dinara. 2008. Dasar Keterampilan Menulis. Bandung: UPI.

Saptono. 2008. Kiat Sukses Menulis Puisi. Jakarta: Esensi (Erlangga Group).

Suwadah, S. R. 2011. Kajian Apresiasi Sastra Teori dan Praktik. Yogyakarta: Aura Pustaka.




DOI: https://doi.org/10.26618/jp.v1i1.72

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 JURNAL PENA



Flag Counter Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. View My Stats