PENINGKATAN HASIL BELAJAR KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN TEKNIK AKROSTIK MELALUI METODE GALLERY OF LEARNING (GALERI BELAJAR)SISWA KELAS VII SMPN 3 BONTONOMPO KABUPATEN GOWA.
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis puisi dengan dengan teknik akrostik pada siswa kelasVII SMPN 3 Bontonompo Kabupaten Gowa. Penelitian ini bersifat deskriptif kulitatif.Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (Class Action Reaserch) yang terdiri dari dua siklus dimana dua siklus dilaksanakan sebanyak dua kali pertemuan. Prosedur penelitian meliputi perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Setting penelitiandilaksankan diSMPN 3 Bontonompo Kabupaten Gowa, subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelasVII SMPN 3 Bontonompo Kabupaten Gowasebanyak 30 siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada siklus pertama yang tuntas secara individual dari 33 siswa hanya 2 siswa dengan persentase 6,06% yang memenuhi ketuntasan kriteria minimal (KKM) atau berada pada kategori rendah. Secara klasikal belum terpenuhi karena nilai rata-rata diperoleh sebesar 59,18%%. Sedangkan pada siklus II dimana dari 33 siswa dengan persentase 100% dan telah memenuhi KKM dan secara klasikal sudah terpenuhi yaitu nilai rata-rata yang diperoleh sebesar 77,54% atau berada pada kategori tinggi.Berdasarkan hasil penelitian tersebut diatas, dapat disimpulkan keterampilan menulis puisi dengan teknik akrostik pada siswa kelas VII SMPN 3 Bontonompo Kabupaten Gowamelalui metode gallery of learning mengalami peningkatan.
Kata Kunci : Hasil Belajar, Keterampilan Menulis Puisi dan Metode Gallery Of Learning
ABSTRACT
This study was aimed to improve the students’ writing poem skill with acrostic technique at students’ class VII SMPN 3 Bontonompo Gowa. The research was Class Action Research consisting of two cycles where two cycles of meetings held twice. Research procedure were includes planning, action, observation and reflection. The Setting was done at SMPN 3 Bontonompo Gowa, the subjects in this study were students of SMPN 3 Bontonompo class VII Gowa which consisted of 30 students. The results showed that in the first cycle were completed individually from 33 students’ only two students with a percentage of 6.06% which meets the minimal completeness criteria (KKM) or are in the low category. Classically had not been met because the average value obtained was 59.18 %%. While on the second cycle were 33 students with a percentage of 100% and has met KKM and classically been met and that the average value obtained for 77.54%, or higher category. Based the research results mentioned above, it could be concluded the students’ skills to write poetry with acrostic techniques in class VII SMPN 3 Bontonompo District Gowa gallery of learning method of learning has increased.
Key Words: writing poem skill, gallery of learning method
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, suharsimi. 2002. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Rineka Cipta Dimyati. 2002. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta
Hisyam Zaini, 2007. Strategi Pembelajaran Aktif, Yogyakarta: Center For Teaching Staff Develofment
Idawati. 2011. Penerapan Learning Community dalam Pembelajaran Keterampilan Berbicara Bahasa Indonesia Kelas XI SMA Negeri 1 Bantimurung Kabupaten Maros. Skripsi. Makassar: Unismuh
Kahar. 2012. Peningkatan Hasil Pembelajaran Bahasa Indonesia melalui Penerapan Metode Fun Learning pada Siswa Kelas VII MTs DDI Mattoanging. Skripsi. Makassar: Unismuh
Silberman. 2006. Metode Pembelajaran Gallery of learning (online) (http://www.referensimakalah.com/2013/01/metode-gallery-of-learning-dalam-pembelajaran.html/, diakses 25 Mei 2013)
Slameto. 1991. Proses Belajar Mengajar dalam Sistem Kredit Semester. Jakarta: Depdikbud.
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kombinasi. Bandung: Alfabeta
Sudirman. 2011. Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia melalui Pendekatan Quantum Teaching MTS. Guppi Rannaloe Kecamatan Bungaya Kabupaten Gowa. Skripsi. Makassar: Unismuh.
DOI: https://doi.org/10.26618/konfiks.v3i1.378
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 JURNAL KONFIKS
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Journal Konfiks is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.