KEMAMPUAN GURU MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN HIGHER ORDER THINKING SKILLS DI SEKOLAH DASAR

Windy Lara S. Samosir, Eko Kuntarto, Alirmansyah Alirmansyah

Abstract


Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mendeskripsikan bagaimana kemampuan guru dalam
melaksanakan pembelajaran Higher Order Thinking Skills di SDN No.55/I Sridadi. Penelitian ini merupakan
penelitian kualitatif dengan jenis deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mendeskripsikan hasil temuan
dilapangan. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah dengan menggunakan pendekatan kualitatif,
subjek dari penelitian adalah guru kelas III dan guru kelas V sekolah dasar. Teknik pengumpulan data pada
penelitian adalah dengan menggunakan observasi, wawancara serta didukung dengan adanya dokumentasi
pelaksanaan pembelajaran Higher Order Thinking Skills. Penelitian ini dilaksanakan di SDN No.55/I Sridadi.
Pada penelitian ini uji validitas data yang digunakan adalah triangulasi data. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa kemampuan guru melaksanakan pembelajaran Higher Order Thinking Skills di SDN No.55/I Sridadi
sudah cukup baik, mulai dari perencanaan pembelajaran yang dirancang guru yang telah memuat unsur
Higher Order Thinking Skills hingga pelaksanaan pembelajaran yang dimulai dari tahap analisis (C4), evaluasi
(C5) dan mencipta (C6) berdasarkan hasil penelitian guru sudah mampu melaksanakan pembelajaran Higher
Order Thinking Skills dengan cukup baik


Keywords


Kemampuan Guru,Higher Order Thinking Skills

Full Text:

PDF

References


Budiarta, K., Harahap, M. H., Faisal, &

Mailani, E. (2018).Potret implementasi

pembelajaran berbasis high order thinking

skills (HOTS) di Sekolah Dasar Kota

Medan. Jurnal Pembangunan

Perkotaan, 6(2), 102–111.

Fanani, M. Z. (2018). Strategi Pengembangan

Soal Hots Pada Kurikulum 2013.

Edudeena, 2(1), 57–76.

https://doi.org/10.30762/ed.v2i1.582

Kuntarto, E., & Susanti, P. (2016).Persepsi Guru

Terhadap Aspek Penilaian Sikap dan

Aspek Penilaian Keterampilan dalam

Kurikulum 2013 Di Sekolah Dasar. Jurnal

Gentala Pendidikan Dasar, 1(1), 21–

https://doi.org/10.22437/gentala.v1i1

.7088

Maryono.(2017). Peran Guru Dalam Menerapkan

Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar.

(I), 72–89.

Saregar, A., Latifah, S., & Sari, M.

(2016).Efektivitas Model Pembelajaran

CUPs: Dampak Terhadap Kemampuan

Berpikir Tingkat Tinggi Peserta Didik

Madrasah Aliyah Mathla’ul Anwar

Gisting Lampung. Jurnal Ilmiah

Pendidikan Fisika Al-Biruni, 5(2), 233.

https://doi.org/10.24042/jpifalbiruni.

v5i2.123




DOI: https://doi.org/10.26618/jrpd.v3i1.3304

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.