PENGARUH MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PT TOMPO DALLE CABANG MAKASSAR DIKOTA MAKASSAR

Syafaruddin Syafaruddin, Nur Faidah Fatmi, Andi Taufan

Abstract


NUR FAIDAH FATMI. 2015. Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas pada PT Tompo Dalle Cabang Makassar Di Kota Makassar. Dibimbing oleh Dr. Mahmud Nuhung dan Abd. Salam, SE, M.Si, Ak. CA Penelitian ini dilakukan menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan menganalisis sumber dan penggunaan modal kerja pada PT. Tompo Dalle Cabang Makassar di Kota Makassar. Data yang dipakai berupa laporan keuangan pada tahun 2011-2014 sampai tahun 2014 pada PT. Tompo Dalle Cabang Makassar di Kota Makassar yang kemudian akan dianalisis menggunakan regresi linear berganda dan diolah melalui SPSS 17. Hasil penelitian dapat menunjukkan bahwa 1) hasil analisis dapat disimpulkan bahwa jumlah modal kerja berpengaruh terhadap profitabilitas yang dihasilkan oleh PT. TOMPO DALLE Cabang Makassar di Kota Makassar, 2) Hasil analisis regresi linear sederhana menunjukkan, yang berarti bahwa nilai konstanta sebesar 1,66 adalah besarnya profitabilitas (ROA) yang dapat dicapai tanpa memperhatikan tinggi rendahnya modal kerja sedangkan 0,262 yang berarti bahwa setiap peningkatan modal kerja sebanyak 1% maka akan terjadi peningkatan profitabilitas (ROA) sebesar 0,262% pada PT. TOMPO DALLE Cabang Makassar di Kota Makassar dan 3) Besarnya kontribusi/pengaruh modal kerja terhadap ROA yaitu  r = 0,941 dengan r2 = 0,886 atau 88,6% yang berarti kontribusi modal kerja terhadap ROA sebesar 88,6% dan sisanya sebesar 11,4% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti.Berdasarkan  uji-t yang telah dilakukan terlihat  bahwa  thitung > ttabel yaitu  3,947 > 2,920. Sehingga hipotesis diterima, dimana disimpulkan bahwa modal kerja berpengaruh secara signifikan terhadap ROA pada PT. TOMPO DALLE Cabang Makassar di Kota Makassar.

 

NUR FAIDAH FATMI. 2015. Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas pada PT Tompo Dalle Cabang Makassar Di Kota Makassar. Dibimbing oleh Dr. Mahmud Nuhung dan Abd. Salam, SE, M.Si, Ak. CAPenelitian ini dilakukan menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan menganalisis sumber dan penggunaan modal kerja pada PT. Tompo Dalle Cabang Makassar di Kota Makassar.Data yang dipakai berupa laporan keuangan pada tahun 2011-2014 sampai tahun 2014 pada PT. Tompo Dalle Cabang Makassar di Kota Makassar yang kemudian akan dianalisis menggunakan regresi linear berganda dan diolah melalui SPSS 17.Hasil penelitian dapat menunjukkan bahwa 1) hasil analisis dapat disimpulkan bahwa jumlah modal kerja berpengaruh terhadap profitabilitas yang dihasilkan oleh PT. TOMPO DALLE Cabang Makassar di Kota Makassar, 2) Hasil analisis regresi linear sederhana menunjukkan, yang berarti bahwa nilai konstanta sebesar 1,66 adalah besarnya profitabilitas (ROA) yang dapat dicapai tanpa memperhatikan tinggi rendahnya modal kerja sedangkan 0,262 yang berarti bahwa setiap peningkatan modal kerja sebanyak 1% maka akan terjadi peningkatan profitabilitas (ROA) sebesar 0,262% pada PT. TOMPO DALLE Cabang Makassar di Kota Makassar dan 3) Besarnya kontribusi/pengaruh modal kerja terhadap ROA yaitu  r = 0,941 dengan r2 = 0,886 atau 88,6% yang berarti kontribusi modal kerja terhadap ROA sebesar 88,6% dan sisanya sebesar 11,4% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti.Berdasarkan  uji-t yang telah dilakukan terlihat  bahwa  thitung > ttabelyaitu  3,947 > 2,920. Sehingga hipotesis diterima, dimana disimpulkan bahwa modal kerja berpengaruh secara signifikan terhadap ROA pada PT. TOMPO DALLE Cabang Makassar di Kota Makassar.

 


Keywords


Modal Kerja dan ROA

Full Text:

PDF

References


Agnes Sawir. 2005. Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan. Gramedia Pustaka Utama.

Indriantoro. 2002. Metodologi Penelitian Bisnis. Edisi Pertama. Penerbit BPFE Yogyakarta.

Jumingan. Analisis Laporan Keuangan. Penerbit BUMI AKSARA.

John Soeprihanto.1997. Manajemen Modal Kerja. Yogayakarta: Penerbit BPFE.

J.Fred Weston Dan Thomas E.1992. Pengantar Manajemen Modal Kerja. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Lukman Syamsuddin, M.A. Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta: Penerbit PT. Raja Grafindo Persada.

Ridwan S. Sundjaja, Inge Barlian.2003. Manajemen Keuangan 1. Jakarta: Penerbit LINTERA LINTAS MEDIA.

Riyanto, Bambang. 2001. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi Keempat. Yogyakarta: Penerbit BPFE.

Sartono, Agus. 2001. Manajemen Keuangan, Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta:Penerbit BPFE.

S.Munawir. 2002. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Keempat. Yogyakarta: Penerbit BPFE,.




DOI: https://doi.org/10.26618/jeb.v11i1.1822

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Ekonomi Balance

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
Balance : Journal of Economics

Is Licenced Under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License

View My Stats

Flag Counter