Analisis Kemampuan Literasi Matematika Siswa Terhadap Pengembangan Pendidikan Karakter Menuju Profil Pelajar Pancasila

Kunthy Ley Leana

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mendeskripsikan kemampuan literasi matematis siswa pada materi balok terhadap pengebangan Pendidikan karakter menuju Profil Pelajar Pancasil . 2) mendeskripsikan faktor yang mempengaruhi kemampuan literasi matematis siswa pada materi balok terhadap pengebangan Pendidikan karakter menuju Profil Pelajar Pancasil. Metode penelitian ini adalah kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII-1, kelas VII- 2, kelas VII-3 di SMP Negeri 2 Sungguminasa. Instrumen pengumpulan data menggunakan angket kemandirian belajar, tes kemampuan literasi matematis, dan lembar wawancara. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis kualitatif deskriptif. yaitu, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Kemampuan literasi matematis siswa terhadap pengembangan Pendidikan karakter belajar yang tinggi mempunyai rata-rata sebesar 75,45 (kategori tinggi) sebagian besar siswa tidak mampu pada tahap reasoning and argument. 2) kemampuan literasi matematis siswa terhadap pengembangan Pendidikan karakter yang sedang belajar sedang mempunyai rata-rata sebesar 60,32 (kategori sedang) sebagian besar tidak mampu pada tahap devising strategi for solving problems. 3) kemampuan literasi matematis siswa terhadap pengembangan Pendidikan karakter yang rendah belajar rendah mempunyai ratarata sebesar 39,08 (kategori rendah) sebagian besar tidak mampu pada tahap mathemathising. 4) faktor yang mempengaruhi kemampuan literasi matematis terhadap pengembangan Pendidikan karakter belajar pada materi balok secara umum dipengaruhi oleh faktor internal yaitu faktor dari siswa itu sendiri, yaitu kurang mampu memahami, menerima, maupun mencerna materi pelajaran, siswa kesulitan dalam merencanakan strategi dalam pemecahan masalah baik dalam menggunakan rumus yang akan digunakan, aturan dalam pengoperasian, tidak memberikan langkah-langkah yang tepat dalam menjawab soal.


Full Text:

PDF

References


Ariandy, M. (2019). Kebijakan Kurikulum dan Dinamika Penguatan Pendidikan Karakter di Indonesia. SUKMA: Jurnal Pendidikan, 3(2), 137–168.

Dahliyana, A. (2017). Penguatan Pendidikan Karakter Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler di Sekolah. JURNAL SOSIORELIGI, 15(1), 54–64.

Fakhriyah, F. (2014). PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA. In JPII

(Vol. 3, Issue 1). http://journal.unnes.ac.id/nju/ind ex.php/jpii

Haara, F. O., Bolstad, O. H., & Jenssen,

E. S. (2017). Research on mathematical literacy in schools - Aim, approach and attention. European Journal of Science and Mathematics Education, 5(3), 285–313

Hasnawati. (2016). Description Of Mathematics Literacy Ability Of Students First Secondary School State 15 Kendari Based On Content, Context, Materials, And Process. International Journal of Education and Research, 4(11), 201–210.

Indrawati, F. (2020). Peningkatan Kemampuan Literasi Matematika Di Era Revolusi Industri 4.0. SINASIS : Seminar Nasional Sains, 1(1), 382– 383.

http://www.proceeding.unindra.a c.id/index.ph p/sinasis/article/view/4064

Khotimah, Utami, & Citroresmi. (2018). Penerapan Model Learning Cycle 7E Untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Matematis Siswa Kelas VIII Pada Materi Prisma. Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia, 3(1), 15-

Lestari dan Yudhanegara. (2015). Penelitian Pendidikan Matematika Bandung: PT. Refika Aditama.

Lukman, S., & Zanthy, L. S. (2019). Analisis Kesalahan Siswa SMK Dalam Memecahkan Masalah Literasi Matematis Pada Materi Bangun Ruang. Jurnal

Pembelajaran Matematika Inovatif, 2(3), 101-106.

Mahiuddin, & Pratama. (2019). Analisis Kemampuan Literasi Matematis Siswa SMP Di Kabupaten Konawe Dalam Perspektif Gender: (An Analysis Of Mathematical Literacy Ability Of SMP Kabupaten Konawe In Gender Perspective). Jurnal Pendidikan Matematika, 10(1),

-65.

OECD. (2018). PISA for Development Assessment and Analytical Framework Reading, Mathematics And Science. Paris: OECD Publishing.

Prabawati, M. N. (2018). Analisis Kemampuan Literasi Matematik Mahasiswa Calon Guru Matematika. Jurnal Mosharafa, 7(1), 113–120.

Syawahid, M, & Putrawangsa, S. (2017). Kemampuan Literasi Matematika Siswa SMP Ditinjau gaya Belajar. Jurnal Tadris Matematika, 10(2), 222-240.

Wati & Murtiyasa. (2016). Kesalahan Siswa SMP Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berbasis PISA Pada Konten Change And Relationship. Prosiding Seminar Nasional Matematika,199-299.




DOI: https://doi.org/10.26618/jp.v10i2.12731

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal PENA : Penelitian dan Penalaran

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Flag Counter Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. View My Stats