PENERAPAN BANK PERTANIAN SYARIAH SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL PERTANIAN DAN PEMERATAAN EKONOMI DI SULAWESI SELATAN DALAM MENGHADAPI ASEAN ECONOMIC COMMUNITY 2015

Arman Arman, Taslim Taslim, Nurjannah Nurjannah

Abstract


Bank Pertanian Syariah adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat untuk urusan pertanian dalam rangka menjaga keseimbangan produk pertanian masyarakat yang berlandaskan dengan ajaran Islam guna untuk menanggulangi keperluan masyarakat dalam hal  pertanian. Bank Pertanian Syariah di Sulawesi Selatan akan sangat membantu masyarakat untuk mengembangkan produk-produk pertanian mereka. Dengan adanya hal tersebut, maka dalam menghadapi tahun ASEAN Economic Community 2015, masyarakat serta pemerintah tidak perlu menghawatirkan persaingan produk dalam negeri terhadap produk luar karena produk tersebut memiliki kualitas yang memadai sehingga akan tercipta pula masyarakat yang sejahtera dan mampu berdiri diatas bangsa yang makmur dengan kekayaan alammya

Kata Kunci : Bank Pertanian  Syariah, Pemerataan Ekonomi, ASEAN  Economic Community 2015, Sulawesi Selatan


Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulawesi Selatan. 2013. Angka Sementara Hasil Sensus Pertanian 2013. Makassar: BPS.

BPP ISMPI. 2011. Kondisi Pertanian Indonesia Saat ini Berdasarkan Pandangan Mahasiswa Pertanian Indonesia. http://www.paskomnas.com/id/berita/Kondisi-Pertanian-Indonesia-saat-ini-Berdasarkan-Pandangan-Mahasiswa-Pertanian-Indonesia.php, Diakses Pada Tanggal 2 April 2014

Demmatadju Reski Kurniawan. 2012. Analisis Komoditas Unggulan Regional Sektor Pertanian di Sulawesi Selatan Tahun 2000-2009. Fakultas Ekonomi Universitas Hasanuddin

Juansyah. 2013. Konsep Syariah. http://juansyah.wordpress.com/2013/01/30/konsep-syariah/, Diakses pada Tanggal 31Maret 2014

Kasmir. 2003. Bank Dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Karim Adiwarman. 2004. Bank Islam Analisis Fiqih dan Keuangan. Jakarta: PT. Raja Grafindo.




DOI: https://doi.org/10.26618/jp.v1i2.113

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 JURNAL PENA



Flag Counter Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. View My Stats