PENERAPAN METODE PARTISIPATORIK DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 19 MAKASSAR

Anin Asnidar, Sumarni W

Abstract


Abstract

This study was a class act that aims to improve learning outcomes Indonesian students of class XI. SMA Negeri 19 Makassar through the application of participatory methods. This research conducted action research (classroom action research) in addition, this study also planned to be conducted in two cycles, each cycle through four stages: 1) Planning 2) Actions 3) Observation 4) Reflection. Collecting data by using test results of study and observation. The collected data were analyzed quantitatively and qualitatively. The results showed that the application of participatory methods to improve learning outcomes Indonesian students of class XI SMA Negeri19 Makassar. The improved learning outcomes looks at the implementation of the action in the first cycle that students who are in the category completed by 11 students with 44% while the percentage of students in a category is not exhaustive as many as 14 students with a percentage of 56% with an average value of 64.68. And the second cycle which showed an increase in student learning outcomes. that students who are in the category completed by 25 students with a percentage of 100%, while the students are in the category of not completed as much as 0 students with a percentage of 0% with an average value 82,64.Based on research results suggested that 1) a teacher of language and literature Indonesia, especially Indonesian teacher at SMA Negeri 19 Makassar to apply participatory learning methods as a method of improving the learning outcomes Indonesian. 2) students should be more actively involved in the learning process in the classroom so as to have the confidence and more eager to learn.

Keywords. Improve learning outcomes Indonesian, participatory method

 

Abstrak

 

Penelitian ini adalah tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia siswa kelas XI. SMA. Negeri 19 Makassar. Melalui penerapan metode partisipatorik. Penelitian ini dilaksanakan dengan penelitian tindakan kelas (classroom action research)  selain itu penelitian ini juga direncanakan akan dilaksanakan dalam dua siklus, setiap siklus melalui empat tahap yaitu 1) Perencanaan  2) Tindakan  3) Observasi  4) Refleksi. Pengambilan data dengan menggunakan tes hasil belajar dan observasi. Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode partisipatorik   dapat meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia siswa kelas XI Sma. Negeri 19 Makassar. Peningkatan hasil belajar tampak pada pelaksanaan tindakan dalam siklus I bahwa siswa yang berada pada kategori tuntas sebanyak 11 siswa dengan persentase 44% sedangkan siswa yang berada pada kategori tidak tuntas sebanyak 14 siswa dengan persentase 56% dengan nilai rata-rata 64,68. Dan siklus II yang memperlihatkan adanya peningkatan hasil belajar siswa.  bahwa siswa yang berada pada kategori tuntas sebanyak 25 siswa dengan persentase 100%, sedangkan siswa yang berada pada kategori tidak tuntas sebanyak 0 siswa dengan persentase 0% dengan nilai rata-rata 82,64.Berdasarkan hasil penelitian disarankan agar  1) guru bahasa dan sastra Indonesia, khususnya guru Bahasa Indonesia Sma. Negeri 19 Makassar untuk menerapkan metode pembelajaran partisipatorik sebagai salah satu metode meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia. 2) siswa hendaknya lebih berperan aktif dalam proses belajar di kelas sehingga mempunyai rasa percaya diri dan lebih bersemangat untuk belajar.

Kata kunci. Meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia, Metode partisipatorik  


Full Text:

PDF

References


Anita, Sri dkk. 2008. Strategi Pembelajaran. Jakarta. Universitas Terbuka.

Hasibuan, JJ., dkk. 1985. Proses Belajar Mengajar. Bandung: Rosdakarya.

Moeliono, Anton, dkk. 1990. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Morris, William. 1976. The American Heritage Dictionary of the Engglish Language. Boston: Houghton Mifftin, Co.

Nurhadi. 2005. Membaca Cepat dan Efektif dan Pengajarannya. Surabaya. Usaha nasional.

Pidarta, M. 2005. Perencanaan Pendidikan Participatory dengan Pendekatan Sistem. Jakarta: Rineka Cipta.

Parwadarminta W.J.S. 1976. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.




DOI: https://doi.org/10.26618/konfiks.v2i2.414

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 JURNAL KONFIKS

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Creative Commons License
Journal Konfiks is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.