ANALISIS PERHITUNGAN & PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PADA PT. INDUSTRI KAPAL INDONESIA (PERSERO) DI MAKASSAR

Muh Alfian, Mira Mira, Muhammad Rusydi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perhitungan dan pelaporan pajak pertambahan nilai yang di terapkan di PT. Industri Kapal Indonesia, Persero.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian adalah penelitian studi kasus dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Data yang diolah adalah data berupa jumlah PPN masukan dan PPN keluaran yang disajikan selama lima tahun terakhir serta hasil wawancara terkait prosedur pelaporan pajak pertambahan nilai.  Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian adalah menggunakan analisis deskriptif komparati fdengan cara Mendata PPN masukan dan keluaran, Membandingkan PPN masukan dan keluaran dengan SPT Masa PPN, Membandingkan pencatatan dengan UU PPN kemudian menarik kesimpulan dari hasil analisis tersebut.


Full Text:

PDF

References


Darmayanti, N. 2012. Analisis perhitungan pajak pertambahan nilai pada CV. Sarana Teknik kontrol Surabaya, (Online), Vol. 1, No. 3 (https://media.neliti.com/media/publications/111393-ID-none.pdf, diakses 23 januari 2018)

Diana. 2013. Konsep Dasar Perapajakan. Bandung: PT.Refika Aditama

Djuanda, G dan Lubis, I. 2011. Pelaporan Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak Penjualan Atas Barang Mewah. Jakarta : PT. Gramedia PustakaUtama.

Irwan. Michell. 2017. Manajemen Perpajakan. Jakarta : Mitra Wacana Media.

Manarisip,JC. 2013. Evaluasi perhitungan, pencatatan, pelaporan PPN PT. Swakarya Muda Balikpapan Online) Vol.1, No.3, ( https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/1867, diakses 23 januari 2018)

Mardiasmo. 2011. Perpajakan. edisi revisi 2011.Yogyakarta: Andi.

Putra,M. 2016. Analisis perhitungan dan pelaporan Pajak pertambahan nilai pada PT.Fajar Mas Karyatama, (Online), Vol. 4, No. 005, (https:// economics bosowa.unibos.id/index.php/eb/article/download/55/51, diakses 23 januari 2018)

Rendy Daryl Pandelak. 2013. Analisis perhitungan dan pelaporan ppn Pada PT. Maber Teknindo, (Online), Vol.1, No.3, (https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/1952, diakses 23 januari 2018)

Resmi, Siti. 2014. Perpajakan Teori dan Kasus. Buku 1 Edisi 8. Jakarta: Salemba Empat

Sepang, Dkk. 2014. Perhitungan pencatatan dan pelaporan pajak pertambahan nilai Pada PT. Simple Jaya Manado, (Online), Vol.2, No.2,(https://ejournal. unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/4725, diakses 23 januari 2018)

Undang-Undang Republik Indonesia No.42 tahun 2009 tentang Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak Penjualan Barang Mewah. Jakarta.

Waluyo. 2010. Perpajakan Indonesia. Jakarta: Salemba Empat.Bardach, Eugene. (2004). Practical Guide For Policy: Analysis: Eighfild Paths toward Problem Solving, CQ Press, NY

Budiman Rusli. (2013). Kebijakan Publik: Membangun Pelayanan yang Responsif. Bandung: Hakim Publishing. Pustaka berupa jurnal ilmiah:

Fatmawati. (2016). Relationship Among Stakeholders for Solid Waste Management in Makassar. OSR Journal Of Humanities And Social Science (IOSR-JHSS) Volume 21, Issue 5, Ver. 5 (May. 2016) PP 18-23.




DOI: https://doi.org/10.26618/jrp.v2i1.2846

DOI (PDF): https://doi.org/10.26618/jrp.v2i1.2846.g2259

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

View My Stats

Flag Counter