ANALISIS FINANCIAL DISTRESS PADA PT. INDOSAT TBK DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALTMAN (Z-SCORE) DAN METODE SPRINGATE (S-SCORE)

Nurul Febrianti Anti, Aris Munandar

Abstract


The purpose of this study was to determine and analyze the prediction of financial difficulties at PT. Indosat Tbk, which is listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2010-2019 period, uses the Altman Z-score and Springate S-score methods. This study uses secondary data, namely the annual financial statements of the Indosat Tbk Company for the period 2010-2019 using document recording techniques and analyzed using the Altman Z-score and Springate S-score methods. The final results of this study indicate that the financial performance analyzed by the Altman Z-Score method at the Indosat Tbk Company for the 2010-2019 period is classified as not experiencing financial difficulties or experiencing no financial distress. The final results of this study indicate that the financial performance analyzed using the Springate S-score method at Indosat Tbk Company for the 2010-2019 period is classified as experiencing financial difficulties or experiencing financial distress.

Keywords: financial distress, altman z-score, springate s-score method


Full Text:

PDF

References


Andriani, D., & Colline, F. (2019). Analisis Potensi Kebangkrutan Berdasarkan Metode Altman Z – Score , Springate , dan Zmijewski pada Perusahaan Retail yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015 – 2017. 19(1), 1–10.

Effendi, R. (2018). Analisis Prediksi Kebangkrutan Dengan Metode Altman, Springate, Zmijewski, Foster, Dan Grover Pada Emiten Jasa Transportasi. Jurnal Parsimonia, 4(3), 307–318.

Fitriani, M., & Huda, N. (2020). Analisis Prediksi Financial Distress Dengan Metode Springate (S-Score) Pada Pt Garuda Indonesia Tbk. Nominal: Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 9(1), 45–62

Fauzan, H., & Sutiono, F. (2017). Perbandingan Model Altman Z- Score, Zmijewski, Springate, dan Grover Dalam Memprediksi Kebangkrutan Perusahaan Perbankan. Jurnal Online Insan Akuntan, 2(1), 49–60.

Hantono, . (2019). Memprediksi Financial Distress Dengan Menggunakan Model Altman Score, Grover Score, Zmijewski Score (Studi Kasus Pada Perusahaan Perbankan). Going Concern : Jurnal Riset Akuntansi, 14(1), 1–12.

Huda, E. N., Paramita, P. D., & Amboningtyas, D. (2019). Analisis Financial Distress dengan Menggunakan Model Altman, Springate dan Zmijewski pada Perusahaan Retail yang terdaftar di BEI Tahun 2013-2017. Journal of Management, 5(5), 1–11.

J., Sam, U., & Manado, R. (2018). Analisis Prediksi Kebangkrutan Dengan Menggunakan Metode Altman Dan Metode Zmijewski Pada Perusahaan Bangkrut Yang Pernah Go Public Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(4), 3178–3187.

Prasandri, E. F. (2018). Analisis Financial Distress Dengan Menggunakan Metode Z-Score (Altman), Springate, Dan Zmijewski Untuk Memprediksi Kebangkrutan Perusahaan Rokok Yang Terdaftar Di Bei Pada Tahun 2013-2016. Jurnal Akuntansi, 3(3), 713.

Silaen, M. F., Butarbutar, M., & Nainggolan, C. D. (2020). Analisis Perbandingan Financial Distress Metode Altman dan Springate Sebagai Peringatan Dini Kesulitan Keuangan. Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen (JPIM), 5(2), 138–148.

S.E., M. (2016). Analisis Financial Distress Dengan Menggunakan Metode Altman Z-Score, Springate, Dan Zmijewski Pada Perusahaan Telekomunikasi. Jurnal Manajemen Indonesia, 4(1).

Udayana, E. A. U., Kebangkrutan, P., Model, D., Made, N., Dwi, E., & Sari, M. M. R. (2013). Analisis Prediksi Kebangkrutan Dengan Model Grover, Altman Z-Score, Springate Dan Zmijewski Pada Perusahaan Food and Beverage Di Bei. E-Jurnal Akuntansi, 5(2), 417–435.

Yuliastry, E. C., & Wirakusuma, M. G. (2014). Analisis Financial Distress dengan Metode Z-Score Altman, Springate, Zmijewski. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 6(3), 379–389.

Yunita, I., Azhari, M., & Prameswari, A. (2018). Prediksi Kebangkrutan Dengan Metode Altman Z-Score, Springate Dan Zmijewski Pada Perusahaan DelistingDi Bursa Efek Indonesia (Bei). Jurnal Riset Akuntansi Kontemporer, 10(1), 8–15.

Zakkiyah, Ufi Zuhriyatuz, T. W. dan W. E. (2012). Analisis Penggunaan Model Zmijewski ( X-Score ) Dan Altman (Z-Score) Untuk Memprediksi Potensi Kebangkrutan (Studi Pada Perusahaan Tekstil dan Garmen yang Terdaftar di ( BEI ) Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2012). Jurnal Administrasi Bisnis, 12(2, Juli), 1–10.




DOI: https://doi.org/10.26618/inv.v3i2.6030

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Flag Counter