Nilai-Nilai Pendidikan Islam dalam Adat Pernikahan Suku Makassar di Kelurahan Tompobalang Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa
Abstract
Nilai-nilai pendidikan Islam merupakan inti dari agama Islam, karena tujuan dari pendidikan ialah mendidik perilaku manusia yang terdapat dalam ajaran agama Islam. Dengan adanya nilai pendidikan. Adapun nilai-nilai yang terkandung dalam pendidikan agama Islam yaitu : nilai pendidikan aqidah, nilai pendidikan akhlak, dan nilai pendidikan ibadah. Implementasi dari nilai pendidikan dapat membantu manusia dalam memahami nilai-nilai pendidikan agama Islam dan menerapkan nilai-nilai tersebut dalam kehidupan sehari-harinya. Dalam adat pernikahan secara formal masyarakat Kelurahan Tompobalang di Kabupaten Gowa masih melaksanakan segala rangkaian kegiatan pernikahan yang terdiri atas 3 tahap yaitu : persiapan, tahap pelaksanaan, dan penutup. Hasil penelitian ini antara lain adalah : nilai keimanan, tanggungjawab, nilai akhlak dan nilai sosial.
Kata Kunci : Nilai, Pendidikan, Adat, PernikahanFull Text:
PDFReferences
Achmadi. 2005. Ideologi Pendidikan Islam, Paradigma Humanisme Teosentris. Yogjakarta: Pustaka Pelajar.
Al-Qur’an dan Terjemahnya, Kementrian Agama RI. 2019.
Bungin Burhan. 2007. Penelitian Kualitatif Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik dan Ilmu Sosial Lainnya, Jakarta : Kencana Prenada Media Group
Muchtar, M. I., & Asniati, A. (2020). Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Budaya Pernikahan Masyarakat Kajang Bulukumba. EDUCANDUM, 6(1), 153-165.
Mulyana, Deddy dan Jalaluddin Rakhmat. 2006. Komunikasi Antarbudaya: Panduan Berkomunikasi dengan Orang-orang Berbeda Budaya. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Muslimin, A. A. (2016). Pendidikan Berbasis Agama Islam Sebagai Katalisator Di Lingkungan Sosial Perkotaan. Equilibrium: Jurnal Pendidikan, 4(2).
Pewangi, M., Ferdinan, F., Alamsyah, A., & Pratama, S. (2022). EVALUASI PROGRAM PENJAMINAN MUTU STANDAR ISI PEMBELAJARAN PADA TAHAPAN MASUKAN (ANTECEDENTS)(Suatu Pendekatan Model Stake’s Countenance Evaluatif di Universitas Muhammadiyah Makassar). Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 10(1), 97-114.
Ridwan Muhammad Saleh. 2004. Perkawinan Dalam Perspektif Hukum Islam Dan Hukum Nasional. Cet. 1 Alauddin University Pres
Ruqaiyah M. 2006. Konsep Nilai dalam Pendidikan Islam. Padang Sidempuan: Makalah STAIN.
Sohari Sahrani dan Tihami.2010 Fikih Munakahat, edisi 1 dan 2 Jakatra: Rajawali Pers
Sugiyono, 2007. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif,Kualitatif, dan R&D (Cet. 27, Bandung : Alfabeta.
Refbacks
- There are currently no refbacks.