PENERAPAN METODE AL-HIWAR (الحوار) TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB SISWA KELAS XI

Muh Nizar Shazana, Nasruni Nasruni, Muhammad Radhi Al-Mardhi

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penerapan metode Al-Hiwar (الحوار) dapat meningkatan kemampuan berbahasa Arab siswa kelas XI  MA Mursyidut Thullab Lembanna, Kec. Sinjai Barat, Kab. Sinjai. Jenis penelitian ini adalah classroom action research (Penelitian Tindakan Kelas) yang terdiri dari dua siklus dimana setiap siklus dilaksanakan sebanyak satu kali pertemuan. Prosedur penelitian meliputi perencanaan, pelaksanaa, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara, tes, dan dokumentasi. Data hasil penelitian ini dianalisis dengan menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif dan teknik analisis statistik inferensial yang meliputi uji normalitas, uji linearitas, dan uji hipotesis dengan menggunakan regresi linear sederhana pada aplikasi SPSS.  Hasil pengujian yang dimulai dari pre-tes hingga pos-tes (siklus 1 dan siklus 2) kita dapat melihat adanya peningkatan nilai rata-rata siswa mulai dari pre-tes dengan rata-rata nilai siswa 37, kemudian siklus 1 dengan rata-rata nilai siswa 70, dan siklus 2 dengan rata-rata nilai siswa 83. Adapun hasil hipotesis dengan menggunakan uji regresi linear sederhana dengan tingkat signifikansi yang didapatkan yaitu 0,006 > 0,05 yang berarti variable X (Metode Al-Hiwar) memiliki pengaruh terhadap variable Y (Peningkatan Kemampuan Berbahasa Arab) dengan persentase pengaruh variable X terhadap variable Y sebesar 35,2% yang diambil dari nilai R Square yaitu 0,325.

Kata Kunci: Metode Al-Hiwar, Kemampuan Berbahasa Arab.


Full Text:

PDF

References


Al-Fakkar. Februari 2022. Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa Arab Vol. 3 No.1.

Noor Fatwiah. 2018. “Kurikulum Pembelajaran Bahasa Arab di Perguruan Tinggi”, dalam Jurnal Arabiyatuna: Jurnal Bahasa Arab, Vol. 2, No. 1.

Hilmi. Juni 2021. Metode Inovatif Pembelajaran Maharah Kalam. dalam Jurnal Intelektual Prodi MPI UIN Ar-Raniry, Vol. 10, No. 1.

Mahmud, Basri, and Hamzah Hamzah. 2020. "Pembelajaran Efektif dalam Pengajaran Bahasa Arab Tingkat Menengah". Loghat Arabi: Jurnal Bahasa Arab dan Pendidikan Bahasa Arab, Volume. 1, Nomor. 1.

Nuryadi, dkk. 2017. Dasar-Dasar Statistik Inferensial. Yogyakarta: Gramasurya.

Rikatama Gimas Avivi. 2022. IMPLEMENTASI PROGRAM MUHADATSAH YAUMIYYAH UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA ARAB, dalam Jurnal State Islamic University Sunan Kalijaga, Yogyakarta.

Rukminingsih, Gunawan Adnan, Mohammad Adnan Latief. 2020. Metode Penelitian Pendidikan.

Sangid Akhmad, Mohammad Muhib. 2018. “Strategi Pembelajaran Muhadatsah”, dalam Jurnal Of Language Education, Volume. 2, Nomor. 1.

Sanjani, Maulana Akbar. 2020. TUGAS DAN PERANAN GURU DALAM PROSES PENINGKATAN BELAJAR MENGAJAR, Jurnal Serunai Ilmu PendidikanVol.6, No.1.

Siregar Sofian. 2014. Statistil Parametrik Untuk Penelitian Kuantitatif (Jakarta: Bumi Aksara.

Sudjono. A. 2009. Pengantar Statistika Pendidikan (Jakarta: Rajawali Pers)

Sugiono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, (Bandung: Alfabeta).

Sugiyono. 2015. memahami penelitian kualitatif, (Bandung, CV Alfabeth).

Sugiyono,Op.cit h.261.

Sulastri Sri. 2009. Penelitian Tindakan Kelas Teori dan Aplikasi (Desember Oleh UIN Alauddin University Press).

UU Sistem Pendidikan Nasional. (UU RI No. 20 Tahun 2003). (Jakarta: Sinar Grafika,

Zakiatunnisa. 2020. “Problematika Pembelajaran Bahasa Arab dan Soluis Bagi Non-Arab”, dalam Seminar Nasional Bahasa Arab.




DOI: https://doi.org/10.26618/almaraji.v8i1.15432

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Muh Nizar Shazana



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats