PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN OBJEK WISATA ALAM PANTAI KARSUT DI DESA KAMPALA KECAMATAN ARUNGKEKE KABUPATEN JENEPONTO

Rizkayana Rizkayana, Abdul Kadir Adys, Ahmad Taufik

Abstract


 

The purpose of this study to determine community participation in the management of natural attractions in beach Karsut Jeneponto. This research is a qualitative research. Data collection techniques used were observation , interviews , and documentation . The results showed that the participation of society in the form of participation in management planning, charitable giving in the form of ideas / opinions as well as power and responsibility . Kampala village community participation that has begun to diminish. The factors that inhibit the Object Management Karsut Nature Coast is still a lack of funds obtained to repair any damaged facility in Turkish Karsut and still lack infrastructure facilities owned so it is still inadequate

 

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui partisipasi masyarakat dalam pengelolaan objek

wisata alam Pantai Karsut di Kabupaten Jeneponto. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa partisipasi masyarakat berupa keikutsertaan dalam perencanaan pengelolaan, pemberian sumbangan berupa ide/pendapat serta tenaga dan juga tanggungjawab. Keikutsertaan masyarakat Desa Kampala yang sudah mulai berkurang. Adapun faktor-faktor yang menghambat dalam Pengelolaan Objek Wisata Alam Pantai Karsut yaitu masih kurangnya dana yang diperoleh untuk memperbaiki setiap fasilitas yang rusak di Pantai Karsut dan masih minimnya fasilitas sarana dan prasarana yang dimiliki sehingga masih kurang memadai.


Keywords


community participation; management; tourism; partisipasi masyarakat; pengelolaan; pariwisata

Full Text:

PDF

References


Apriyani, Rini. 2012. Partisipasi Masyarakat Dalam pelestarian Hutan Mangrove Di Desa Eretan Kulon Kecamatan Kandanghaur Kabupaten Indramayu. Bandung : Universitas Pendidikan Indonesia.

Aziz, Azril. 2003. Kajian Pengembangan Pariwisata Bahari Di Kelurahan Pulau Kelapa Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Program Pasca Sarjana, Bogor : Institut Pertanian Bogor.

Isbandi Rekminto Adi, 2007. Perencanaan Partisipsi Berbasis Aset Komoditis, dari pemikiran meneuju penerapan. Depok : FISIP UI Press.

Mardijono. 2008. Persepsi dan Partisipasi Nelayan terhadap Pengelolaan kawasan

Konservasi Laut Kota Batam. (tesis) Semarang : Universitas Diponegoro.

Santoso, Gempur. 2005. Metedologi Penelitian, Jakarta :Prestasi Pustaka Publisher.

Susanti, Yeni. 2012. Partisipasi Masyarakat Lokal Dalam Pengembangan Objek Wisata Goa Tabuhan Seabagai Daerah Tujuan Wisata (Tourist Destination Area) Di Desa Wareng Kecamatan Punung Kabupaten Pacitan. Surakarta : Universitas Sebelas Maret.




DOI: https://doi.org/10.26618/ojip.v2i2.51

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Otoritas : Jurnal Ilmu Pemerintahan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Creative Commons License

Otoritas : Jurnal Ilmu Pemerintahan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
 
View My Stats