PENGARUH DOSIS PUPUK ORGANIK DARI LIMBAH TAMBAK SUPER INTENSIF PADA PENDEDERAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus)

Andi Nur Alfian Rais, Rahmi Rahmi, Farhanah Wahyu

Abstract


Limbah sedimen tambak, kaya akan nutrisi dan bahan organik dari limbah udang dan sisa pakan, dapat digunakan sebagai pupuk. Salah satu pendekatan untuk menciptakan pupuk organik super-intensif dari limbah tambak adalah dengan menggunakan sisa pakan untuk mengurangi kandungan organiknya. Studi ini terkait penggunaan pupuk organic limbah tambak super intensif tersebut untuk pendederan ikan nila, peneliti menyelidiki berbagai dosis pupuk organik yang dianggap optimal. Peneliti menggunakan desain acak lengkap dengan empat perlakuan, yakni (A) pupuk limbah tambak 0,1 kg/m2 + urea + SP-36A; (B) pupuk limbah tambak 0,2 kg/m2 + urea + SP-36; (C) pupuk limbah tambak 0,3 kg/m2 + urea + SP-36; dan (D) kontrol, serta dilakukan pengamatan variabel seperti komposisi plankton, pertumbuhan mutlak, laju pertumbuhan spesifik, kelangsungan hidup ikan nila, dan kualitas air. Hasil penelitian menunjukkan pupuk organik super-intensif tersebut tidak berdampak signifikan pada pertumbuhan pakan alami, penambahan berat badan, dan kelangsungan hidup ikan nila. Perlakuan A, dengan dosis pupuk limbah tambak organik sebesar 0,1 kg/m², memberikan hasil terbaik. Secara keseluruhan, penelitian ini menyimpulkan pemberiakn pupuk limbah tambak super intensif dapat mendukung pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan nila.


Keywords


Ikan nila; kualitas air; Oreochromis niloticus; pakan alami; pupuk limbah tambak

Full Text:

PDF

References


Ahsan, D. A., Kabir, A. K. M. N., Rahman, M. M., Mahabub, S., Yesmin, R., Faruque, M. H., dan Naser, M. N. 2012. Plankton composition, abundance and diversity in hilsa (Tenualosa ilisha) migratory rivers of Bangladesh during spawning season. Dhaka University Journal of Biological Sciences, 21(2), 177–189.

Apriliza K. 2012. Analisa Genetic Gain Anakan Ikan Nila Kunti F5 Hasil Pembesaran I (D90-150). Journal Of Aquaculture Management And Technology. 1 (1) : 132-146

Atmomarsono, M., Muliani, Nurbaya, Susianingsih, E., Nurhidayah, dan Rachmansyah. 2011. Petunjuk Teknis Aplikasi Bakteri Probiotik RICA pada Budidaya Udang Windu di Tambak. Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan, Pusat Penelitian dan Pengembangan Perikanan Budidaya, Balai Penelitian dan Pengembangan Budidaya Air Payau, Maros, 20 hlm.

Bhatnagar, A., dan Devi, P. 2013. Water quality guidelines for the management of pond fish culture. International journal of environmental sciences, 3(6), 1980–2009.

BSNI. 2009. SNI No. 7550:2009. Produksi Ikan Nila (Oreochromis niloticus Bleeker) Kelas Pembesaran Di Kolam Air Tenang. Badan Standardisasi Nasional, Jakarta.

Budiardi, T., Widyaya, I., dan Wahjuningrum, D. 2007. Relation on phitoplankton community with Litopenaeus vannamei productivity in biocrete pond. Jurnal Akuakultur Indonesia, 6(2), 119–125.

Dewi, N. P. A. K., Arthana, I. W., dan Kartika, G. R. A. 2022. Pola Kematian Ikan Nila Pada Proses Pendederan Dengan Sistem Resirkulasi Tertutup Di Sebatu, Bali. Jurnal Perikanan Unram, 12(3), 323–332.

Effendi H. 2003. Telaah Kualitas Air. Kanisius. Yogyakarta

Effendie. 1997. Biologi Perikanan. Yayasan Pustaka Nusatama: Yogyakarta. 163 hal

El-Zaeem, S. Y., Ahmed, M. M. M., Salama, M. E., dan Darwesh, D. M. F. 2012. Production of salinity tolerant tilapia through interspecific hybridization between Nile tilapia (Oreochromis niloticus) and red tilapia (Oreochromis sp.). African Journal of Agricultural Research, 7(19), 2955–2961.

Kadarina, T. 1997. Pupuk Anorganik Sebagai Alternative Untuk Meningatkan Produksi Pakan Alami Pada Budidaya Ikan. Warta Penelitian Perikanan Indonesia 3(3): 2-5

Kamal, A. H. M. M., dan Mair, G. C. 2005. Salinity tolerance in superior genotypes of tilapia, Oreochromis niloticus, Oreochromis mossambicus and their hybrids. Aquaculture, 247(1–4), 189–201. https://doi.org/10.1016/j.aquaculture.2005.02.008

Kordi , KGhufron dan Andi Baso Tancung.2009. Pengelolaan Kualitas Air dalam Budidaya Perairan. Rineka Cipta : Jakarta

Kordi K. 2009. Budi Daya Perairan. PT Citra Aditya Bakti. Bandung Kusriningrum, RS., 2008, Buku Ajar Perancangan Percobaan, Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga, Dani Abadi, Surabaya.

López Moreira Mazacotte, G. A., Polst, B. H., Gross, E. M., Schmitt-Jansen, M., Hölker, F., dan Hilt, S. 2023. Microcosm experiment combined with process-based modeling reveals differential response and adaptation of aquatic primary producers to warming and agricultural run-off. Frontiers in Plant Science, 14. https://doi.org/10.3389/fpls.2023.1120441

Mansyur, A., dan Mangampa, M. 2011. Nila merah air tawar, peluang budidayanya di tambak air payau. Media Akuakultur, 6(1), 63–68.

Muchlisin, Z. A., Afrido, F., Murda, T., Fadli, N., Muhammadar, A. A., Jalil, Z., dan Yulvizar, C. 2016. The effectiveness of experimental diet with varying levels of papain on the growth performance, survival rate and feed utilization of keureling fish (Tor tambra). Biosaintifika: Journal of Biology dan Biology Education, 8(2), 172–177.

Putra, I., Setiyanto, D. D., dan Wahyjuningrum, D. 2011. Pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan nila Oreochromis niloticus dalam sistem resirkulasi. Jurnal perikanan dan kelautan, 16(01), 56–63.

Romansyah, M. A. 2016. Teknik Pembuatan Pakan Buatan Ikan Gurame (Osphronemus gouramy) di CV. Mentari Nusantara Desa Batokan Kecamatan Ngantru, Kabupaten Tulungagung, Propinsi Jawa Timur. Fakultas Perikanan dan Kelautan.

Setyawan, P., Aththar, M. H. F., Imron, I., Gunadi, B., Haryadi, J., Bastiaansen, J. W. M., Camara, M. D., dan Komen, H. 2022. Genetic parameters and genotype by environment interaction in a unique Indonesian hybrid tilapia strain selected for production in brackish water pond culture. Aquaculture, 561, 738626.

Soetomo HAM. 1988. Teknik Budidaya Udang Windu. Sinar Baru Bandung. Bandung

Sunarto, dan Sabariah. 2009. Pemberian pakan buatan dengan dosis berbeda terhadap pertumbuhan dan konsumsi pakan benih ikan semah (Tor douronensis) dalam upaya domestikasi. Jurnal Akuakultur Indonesia, 8(1), 67–76.

Susanti, R., dan Sulardiono, B. 2013. Kajian Tentang Laju Pertumbuhan Ikan Bandeng (Chanos chanos Forskall) Pada Tambak Sistem Silvofishery Dan Non Silvofishery Di Desa Pesantren Kecamatan Ulujami Kabupaten Pemalang. Management of Aquatic Resources Journal (MAQUARES), 2(2), 81–86.

Suwoyo, H. S., Fahrur, M., Makmur, M., dan Syah, R. 2017. Pemanfaatan limbah tambak udang super-intensif sebagai pupuk organik untuk pertumbuhan biomassa kelekap dan nener bandeng. Media Akuakultur, 11(2), 97–110.

Suwoyo, H. S., Mulyaningrum, S. R. H., dan Syah, R. 2018. Pertumbuhan, sintasan dan produksi ikan nila merah (Oreochromis niloticus) yang diberi kombinasi pakan komersil dan ampas tahu hasil fermentasi. BERITA BIOLOGI, 17(3), 299–312.

Suwoyo, H.S., Fahrur., Makmur dan Rachmansyah, 2016. Pemanfaatan Limbah Tambak Udang Super- Intensif Sebagai Pupuk Organic Untuk Pertumbuhan Biomassa Kelekap Dan Nener Bandeng. Media Akuakultur 11(2): 97-110.

Suwoyo, H.S., Muhammad Chaidir Undu, Makmur. 2014. Laju Sedimentasi dan Karakterisasi Sedimen Tambak Super Intensif Udang Vaname (Litopenaeus vannamei). Balai Penelitian dan Pengembangan Budidaya Air Payau. Kementerian Kelautan dan Perikanan. Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan.

Suwoyo, H.S., Tahe, S., dan Fahrur, M. 2015. Karakterisasi limbah sedimen tambak udang vaname (Litopenaeus vannamei) superintensif dengan kepadatan berbeda. Prosiding Forum InovasiTeknologi Akuakultur 2015. Pusat Penelitian dan Pengembangan Perikanan Budidaya. Jakarta, hlm. 901-913.

Syah, R., Makmur, M., dan Undu, M. C. 2014. Estimasi beban limbah nutrien pakan dan daya dukung kawasan pesisir untuk tambak udang vaname superintensif. Jurnal Riset Akuakultur, 9(3), 439–448.

Yuliati, et al., 2003: Maternal immunity in fish. Developmental and Comparative Immunology 39:72–78.

Zonneveld, N. E., Husiman, A., dan Bond, J. H. 1991. Prinsip- prinsip Budidaya ikan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.




DOI: https://doi.org/10.26618/o.v13i1.15241

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Andi Nur Alfian Rais, Rahmi Rahmi, Farhanah Wahyu

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
OCTOPUS: Jurnal Ilmu Perikanan under by Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.