Pemikiran Tokoh-Tokoh Kreativitas Anak Usia Dini Serta Pengembangannya dalam Perspektif Islam

Yuyun Ayu Lestari, Hibana Hibana

Abstract


Kreativitas merupakan hal penting yang harus dimiliki setiap anak. Banyak tokoh di dunia pemerhati anak semakin gencarnya membuat penelitian tentang Anak Usia Dini, sebagai bentuk aktualisasi konsep kreativitas. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan menganalisis teori-teori yang berkaitan dengan kreativitas anak usia dini menurut para ahli dan perkembangannya dalam perspektif Islam. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakaan yang bertujuan menyatukan data dan informasi dengan berbagai sumber terkait kreativitas anak usia dini teori juga. Hasil penelitian ini berupa berbagai teori dan tokoh yang mempelajari anak kreativitas, seperti teori psikoanalitik, teori humanistik dan teori kognitif. Serta kreativitas dalam dari segi perspektif Islam, tentang bagaimana manusia diciptakan dengan sebaik-baiknya dan seindah mungkin.


Full Text:

PDF

References


Arbayah. (2013). Model Pembelajaran Humanistik. Dinamika Ilmu, 13(2), 204–220.

Dewi, M. S. (2013). Meningkatkan Hasil Belajar Menari Kreatif melalui Pendekatan Pembelajaran

Piaget. Jurnal Seni & Budaya Panggung, 23(1). https://doi.org/10.26742/panggung.v23i1.88

Fakhriyani, D. V. (2016). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Wacana Didaktika, 4(2), 193–200.

https://doi.org/10.31102/wacanadidaktika.4.2.193-200

Hasanah, U., & Priyantoro, D. E. (2019). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini Melalui Origami.

Elementary: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 5(1), 61.

https://doi.org/10.32332/elementary.v5i1.1340

Helaluddin, & Syawal, S. (2018). Psikoanalisis Sigmund Freud dan Implikasinya dalam Pendidikan.

Research Gate.

Heldanita. (2018). Pengembangan Kreativitas Melalui Eksplorasi. Golden Age Jurnal Ilmiah Tumbuh

Kembang Anak Usia Dini, 3(1), 53–64. https://doi.org/10.14421/jga.2018.53-64

Howard S. Friedman, M. W. S. (2008). Kepribadian : teori klasik dan riset modern. Erlangga.

Mahmudah. (2014). Pengembangan Kreativitas Pendidikan Islam di Indonesia (Telaah Urgensi

Proses). Jurnal Kependidikan, 2(1), 52–70.

Muharwati, T. I. (2014). Hubungan Sense Of Humor Dengan Kreativitas Pada Siswa Kelas XI MA

Negeri Tlogo-Blitar. Skripsi , Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim, 15.

Mulyani, N. (2019). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini Melalui Bermain Gerak Dan Lagu Di TK

Negeri Pembina Kabupaten Purbalingga. Aṣ-Ṣibyān: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 13–

https://doi.org/10.32678/as-sabyan.v4i1.1961

Munandar, U. (2004). Pengembangan kreativitas anak berbakat. Rineka Cipta.

Sit, M., Khadijah, Nasution, F., Wahyuni, S., Rohani, Nurhayani, Sitorus, A. S., Armayanti, R., & Lubis,

H. Z. (2016). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini (Teori dan Praktik). In Perdana Publishing

(pertama).

Sumantri, B. A., & Ahmad, N. (2019). Teori Belajar Humanistik Dan Implikasinya Terhadap

Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Fondatia : Jurnal Pendidikan Dasar, 3(2), 1–18.

https://doi.org/10.36088/fondatia.v3i2.216

Supriyadi. (2016). Community of Practitioners: Solusi Alternatif Berbagi Pengetahuan antar

Pustakawan. Lentera Pustaka: Jurnal Kajian Ilmu Perpustakaan, Informasi Dan Kearsipan, 2(2), 83–

https://doi.org/10.14710/lenpust.v2i2.13476

Yuliandri, M. (2017). Pembelajaran Inovatif di Sekolah Dasar Berdasarkan Paradigma Teori Belajar

Humanistik. Moral And Civic Education, 1(2), 101–115.

https://doi.org/10.24036/8851412020171264

Yulianti, T. R. (2014). Peranan Orang Tua dalam Mengembangkan Kreativitas Anak Usia Dini. Jurnal

EMPOWERMENT, 3(1), 11–24. https://doi.org/10.22460/empowerment.v3i1p11-24.569


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Yuyun Ayu Lestari, Hibana Hibana

Diterbitkan Oleh:

Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak USia DIni (PGPAUD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas MUhammadiyah Makassar