HUBUNGAN ANTARA IMPLEMENTASI KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DENGAN HASIL BELAJAR SISWA SMA MUHAMMADIYAH 2 MAKASSAR

Sri Hartati

Abstract


Masalah dalam penelitian ini yaitu apakah ada hubungan antara impleentasi  kompetensi pedagogik guru dan hasil belajar siswa SMA Muhammadiyah II Makassar?. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara implementasi kompetensi pedagogik guru dengan hasil belajar siswa SMA Muhammadiyah II Makassar. Jenis Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas X sampai kelas XII sebanyak 104 0rang  dengan jumlah sampel sebanyak 50. Hasil penelitian menunjukan bahwa rxy = 0,1 dengan memperhatikan besarnya rxy (yaitu = 0,1), yang kurang dari 0,200 berarti korelasi negative antara variabel X dan variabel Y tidak termasuk korelasi signifikan. maka hipotesa alternative (Ha) ditolak dan nilai nihil (Ho) diterima. Dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan antara implementasi kompetensi pedagogik guru dengan hasil belajar siswa SMA Muhammadiyah 2 Makassar.

Keywords


Kompetensi Pedagogik Guru, Hasil Belajar Siswa

Full Text:

PDF

References


Anwar, Qomari. 2002. Reorientasi Pendidikan Dan Profesi Keguruan. Jakarta: Uhamka Press.

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur penelitian suatu tindakan praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Ayu, S., & Almukarramah, A. (2021). Pengaruh Pembelajaran Online Terhadap Minat Belajar. Jurnal Kependidikan Media, 10(3), 177-183.

Daradjat, Zakiah. 2005. Kepribadian Guru . Jakarta: Bulan Bintang.

Darmadi, hamid. 2012. Metode Penelitian Pendidikan dan Sosial Konsep Dasar dan Impelemntasi. Pontianak: Alfabeta

Khalid A Harras. dkk. 2005. Peta Kompetensi Guru Bahasa dan Sastra Indonesia. Jakarta.

Khotimah, H., Nawir, M., & Ayu, S. (2023). The effect of android-based learning using smart apps creator (SAC) on students' integrated science interest. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 17(1), 71-82.

Moleong, Lexy J. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mulyasa, E, 2008. Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Ramly, R. A., & Ayu, S. (2022). Pengaruh Media Sosial Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Kependidikan Media, 11(3), 107-119.

Roqib, Moh. dan Nurfuadi, 2009. Kepribadian Guru: Upaya mengembangkan kepribadian guru yang sehat di masa depan. Yogyakarta: Grafindo Utera Media.

Sedarmayanti. 2006. Metodologi Penelitian. Bandung: Mandar Maju.

Sudrajat.Kompetensi Kepribadian Guru.2007.www.pikiran rakyat.com

Sukardi,. 2003. Metode Penelitian Pendidikan kompetensi dan praktiknya. Yogyakarta: Bumi Aksara.

Tiro, M. A. 2008. Dasar-Dasar Statistika. Makassar : Andira Publisher.




DOI: https://doi.org/10.26618/jkm.v12i1.11926

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Kependidikan Media

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Jurnal Kependidikan Media Stats

Flag Counter

 


Lisensi Creative Commons

Kromatin: Jurnal Kependidikan Media  is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 Internasional LicenseCopyright © Educational Technology Department, Universitas Muhammadiyah Makassar. (p-ISSN 2089-8444, e-ISSN 2964-7355)