Kontribusi Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Karakter Siswa Di Sman 10 Gowa

Ainun Mardiyah, Abdul Fattah, Abdul Fattah, Amin Umar, Amin Umar

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah: untuk mengetahui Peran Guru Akidah Akhlak dalam pembentukan kepribadian bagi siswa Kelas XII Madrasah Aliyah Muhammadiyah Limbung dan Untuk mengetahui Faktor pendukung dan penghambat Peran Guru Akidah Akhlak Dalam Pembentukan Kepribadian  Bagi Siswa Kelas XII Madrasah Aliyah Muhammadiyah Limbung.Jenis penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dalam pengumpulan data peneliti menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data (data reduction), penyajian data (data display), serta penarikan simpulan (conclusion drawing) Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Peran guru akidah akhlak dalam Pembentukan kepribadian bagi siswa kelas XII di Madrasah Aliyah Muhammadiyah Limbung berdasarkan yang di peroleh dari wawancara yaitu: guru akidah akhlak sebagai pendidik, pengajar, pembimbing, dan sebagai model dan teladan.  2) Sedangkan faktor pendukung dan penghambat sebagai guru akidah akhlak dalam pembentukan kepribadian   bagi siswa   kelas XII Madrasah Aliyah Muhammadiyah Limbung, di antaranya dari faktor pendukung, yaitu faktor pendidik, faktor lingkungan, sedangkan faktor penghambat yaitu faktor media sosial dan juga faktor lingkungan yang juga berperan penting dalam pembentukan kepribadian siswa. Peran guru akidah akhlak sangat penting dalam membentuk karakter siswa. Guru merupakan contoh dan teladan yang baik bagi siswa. Usaha-usaha guru akidah akhlak dalam membentuk kepribadian siswa sudah maksimal walau ada beberapa siswa yang masih perlu diarahkan lagi. Peran guru akidah akhlak sangat penting dalam membentuk kepribadian siswa. Guru merupakan contoh dan teladan yang baik bagi siswa. Guru akidah akhlak memberikan pengarahan dan pengawasan pada siswa hal ini dikarenakan guru selalu mendampingi siswa dalam upaya membentuk karakter disiplin dan tanggung jawab dengan tujuan agar siswanya dapat mandiri saat diluar sekolah.

Kata Kunci: Peran Guru, Guru Akidah Akhlak, Kepribadian Siswa


Full Text:

PDF

References


Al-Qur’an Al Karim

Abdullah, M. Yatimin. (2007). Studi Akhlak Dalam Prespektif Al-Quranul Karim. Jakarta: AMZAHAli Mas’ud, Akhlak Tasawuf , (Sidoarjo: CV. Dwiputra Pustaka Jaya, 2012), hal.7

Al-Hasyim, Abdul Mun’im. (2009). Akhlak Rasul Menurut Bukhari & Muslim. (Cet.1). Jakarta: Gema Insani.

Aprianingsih, H., 2017. Peran Guru Akidah Akhlak Dalam Membina Etika. UIN Mataram.

Cahaya, Ramayulis, Ilmu Pendidikan Islam, Kalam Mulia, Jakarta, 1994

Daradjat, Zakiah. Metodologi Pengajaran Agama Islam. Cet. 1; Jakarta: Bumi Aksara, 1996

Darajat, Zakiah. Membina Nilai-nilai Moral di Indonesia. Jakarta: Bulan Bintang.1977.

Dewi, S. d., 2021. Strategi Pendidikan Nilai sebagai Pembentuk Kepribadian Di Sekolah. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar (JBPD), 5(1), pp. 39-46.

Ghazali, Muin & Ghazali, N. (2016). Deteksi Kepribadian. Jakarta: Bumi Aksara

Hasil wawancara tanggal 03 Mei 2023

Kalsum, U., 2018. Strategi Guru Akidah Akhlak Dalam Menanamkan Karakter Islami Peserta Didik Mts. Guppi Samata Gowa. Inpitarif Pendidikan, 7(1), p. 76. Karakter Peserta Didik (Studi Kasus di SMP Islam Ruhama).

Kementerian Agama RI. Al-qur’an dan Terjemah. Bandung

Majduddin, Akhlak Tasawuf: Mukjizat Nabi Karomah Wali dan Ma’rifah Sufi, (Jakarta: Kalam Mulia, 2009), hal. 3

Maya, N., 2018. Analisis Tipe Kepribadian Siswa Dan Pengaruhnya Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning. Symmetry, 3(1), pp. 41-55.

Muhaimin. (2005). Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Sekolah, Madrasah, dan Perguruan Tinggi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Muliati, 2010. Ilmu Akidah. 1 ed. Pare-pare: IAIN Parepare Nusantara Press.

Munthili’ah. (2001). Konsep Diri Positif Penunjang Prestasi PAI. (Cet. 1). Semarang: Gunung Jati

Mutmainah, D. &. K., 2018. Peran Guru Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Dalam Membentuk Sikap Dan Kepribadian Siswa. CIVICUS, 6(2), pp. 45-54.

Poerwadarminta, W.J.S. 1976 Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Raharjo.

Putri, J., 2017. Peranan Guru Akidah Akhlak Dalam Membina Akhlak Peserta Didik Di Min 2 Teluk Betung Bandar Lampung. IAIN RAden Intan Lampung, p. 23.

Qaimi, Ali. (2005). Peranan Ibu Dalam Mendidik Anak. (Cet. 2). Jakarta

Redja Mudiyaharjo, Pengantar Pendidikan: Sebuah Studi Awal Tentang Dasar- dasar Pendidikan Pada Umumnya dan Pendidikan di Indonesia, (Jakarta: PT Raja Grafindo Persada,2002) Cet ke-2

Rizkyanto, Luqman. (2017). Pembinaan Akhlak Al-Karrimah Siswa Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri Sukosewu Elitar. Malang: PGMI Uin Maliki Malang.

Saputra, D. A., 2019. Peran Guru Akidah Ahklak Dalam Pembentukan Kepribadian Siswa Kelas Viii Mtsn 5 Kaur. IAIN Bengkulu

Sudirman, Pilar-pilar Islam, (Malang, UIN Maliki Press, 2012), Cet. 2, hal. 12.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Edisi ke- 26.Alfabeta. Bandung. Indonesia.

W.J.S. Poerwadarminto, Kamus Umum Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 1985),hal. 24

Yukentin, Y. d., 2018. Analisis Hasil Belajar Matematika Siswa Ditinjau Dari Perbedaan Kepribadian Ekstrovert Dan Introvert. JIPmat.

Zuharini, dkk. 1984, Metode Khusus Pendidikan Agama, Usaha Nasional, Surabaya.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.