Kajian Pendidikan Islam, Reward dan Punishment Dalam Perspektif Hadits

Wahdaniya Amrullah

Abstract


Studi ini merupakan kajian Pendidikan Islam yang bertujuan untuk membahas tentang reward dan punishment dalam persfektif hadits. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan jenis penelitian yang digunakan adalah kajian pustaka (library research), yaitu studi kepustakaan dari berbagai referensi yang relevan dengan pokok pembahasan mengenai Reward Dan Punishment Dalam Persfektif Hadits. Hasil studi menunjukkan bahwa (1). Sumber hadits yang dijadikan kajian penelitian ini adalah hadits yang terdapat dalam Musnad Ahmad 16099, Sunan Abu Daud 529, Shahih Bukhari 3217 dan Sunan Tirmidzi 372. (2). Kajian hadits tentang reward dalam studi ini mengambil kata motivasi dan menyemangati dalam bentuk memberikan pujian, penghormatan dan hadiah. (3). Telaah Hadits Tentang Punishment (hukuman) yaitu merupakan alat pendidikan terakhir dilakukan apabila teguran dan peringatan tidak mampu lagi mencegah terjadinya pelanggaran. Hukuman dilakukan dengan sengaja dan secara sadar kepada anak didik yang melakukan suatu kesalahan agar anak didik tersebut menyadari kesalahannya dan tidak mengulanginya.

Kata Kunci : Reward, Punishment, Hadits


Full Text:

PDF

References


Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan Terjemahnya, Bandung: PT. Syaamil Cipta Mulia, 2005.

Arifin, Ilmu Pendidikan Islam, Tinjauan Teoritis dan Praktis Berdasarkan Pendekatan Interdisipliner, Cet. V. Jakarta: PT. Bumi Aksara; 2011

Ahmad Minan Zuhri, Hukuman Dalam Pendidikan, Malang, cet. 1, Ahlimedia Press, 2020

Ananda, S. dan Priyanto, S, Kamus Lengkap Bahasa Indonesia, Surabay, Kartika Putra Press, 2010

Amin Danien Indrakusuma, Pengantar Ilmu pengetahuan, Malang, Fakultas Ilmu Pendidikan, IKIP malang 1973

Al Ghazali, Ihya Ulumuddin, Menghidupkan Kembali lmu-Ilmu Agama, Jilid 4 (1058-1111 M)

Bunyamin, Implementasi Strategi pembelajaran Nabi Muhammad SAW, Jakarta, IKAPI, Cet.1, 2017

Daradjat, Zakiah. Ilmu Pendidikan Islam, Cet.IX, Jakarta; Bumi Aksara, 2011

Imam Kanafi, Filsafat Islam, Pendekatan Tema dan Konteks, Pekalongan, Cet. 1, IKAPI, 2019

Ngalim Purwanto, Ilmu Pendidikan Teoreti dan Praktis, Jakarta, Rosda karya 2007

Umar, Bukhari, Ilmu Pendidikan Islam Cet. I, Jakarta, AMZAH, 2010. Muasasah Ar Risalah 16696

Baitul Afkar Ad Dauliah : 624

Fathul Bari : 3475

Maktabah Al Ma’arif Riyadl : 407


Refbacks

  • There are currently no refbacks.