PERAN DAI DALAM PEMBINAAN KEAGAMAAN PADA MASYARAKAT

Subhan Subhan, Kulle Lagosi

Abstract


Peran seorang Da’i dalam Islam sangatlah penting yaitu dalam mengamalkan demi syiarnya ajaran Islam itu sendiri peran Da’i ialah untuk memberikan pengajaran kepada seluruh Manusia demi tegaknya Islam terlebih lagi pengalamanya dalam kehidupan sehari-hari. Seorang Da’i harus memiliki sifat yang dicontohkan oleh baginda Rasulullah saw, baik perkataan, perbuatan dan keinginan yang membawa kebaikan kepada seluruh Umat Manusia, memiliki sifat amanah jujur dan dapat di percaya, berusaha menjaga wahyu ilahi dan Sunnah Rasulullah untuk dijadikan hujjah (Hukum) untuk menyampaikan kepada Manusia, tidak mencampuradukkan yang hak dengan yang batil. Islam memgajarkan untuk menyampaikan dengan penuh hikmah agar apayang disampaikan bisa di pahami ditengah-tengah Manusia, terutama Masyarakat awam yang ada di kecamatan biaro terlebih khusus di Desa Dalinsaheng.


Full Text:

PDF

References


A.Ilyas Ismail, Paradigma Dakwah Sayyid Quthub: Rekonstruksi Pemikiran Dakwah Harakah, Jakarta Penamadani 2008.

Abdul Munir Mulkham. Ideologi Gerakan Dakwah, Yogyakarta, Sipres 1996.

Aris Saifulla, GusdurvsAmin Rais, Yogyakarta Laela Thinkers 2003.

Aripudin Asep, Dakwah Antar Budaya, Bandung Remaja Rosdakarya

BurhanBugin,MetodologiPenelitianKualitatif:AktualisasiMetodologiskeArahRagam Varian KontemporerJakarta: RajawaliPers, 2012.

Departemen Agama RI, Mushaf Al-Qur’an Terjemahan, Jatim Suara Agung 2007.

Hasan,Hasan Ibrahim,t.t. Tarikh al-Islam al-sayasi wa ad-Din al-syaqofi wa al-Ijtima’i, Kairo Maktaba an-Nahdhah.

I’anatut Thoifah, M.Pdi. Manajemen DakwahMalangJatim Madani Press 2015.

Muhammad Abu Bakar Zakri, Al-Dakwah ala al-Islam,Kairo Makhtaba Dar al-Arubah1962.

Moleong. L.J, Metodologi Penelitian KualitatifJakarta: Remaja Rosdakarya. 2000.

Muh. Imin, Problematika Agama Dalam KehidupanManusia Jakarta : Kalam Mulia. 1889.

SaputraWahidin, Pengantar Ilmu Dakwah, jakarta Rajawali Pers,2011.

Sanafiah Faisal, Penelitian Kualitatif, Dasar dan AplikasiMalang; Yayasan Asah Asuh Asih, 1990.

ThoifahI’anatut, Manajemen Dakwah, Malang Jatim Madani Pers,2015.

Tuty Alawiyah,Strategi Dakwah Di Lingkungan Majelis Taklim,Bandung Mizan 1997.

Ulwa Abdullah Nash, Tsaqofa Da’iyyah,Terjemah. Jasiman Jakarta LPPD Khairu Ummah 1997.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.