Hubungan Intensitas Membaca Dan Kemampuan Bercakap Dalam Bahasa Arab Siswa Kelas VII Smp Unismuh Makassar

Isradin Isradin

Abstract


Tujuan dari penelitian ini mengangkat tiga pokok bahasan yaitu: 1) Untuk mengetahui tingkat intensitas membaca siswa kelas VII SMP Unismuh Makassar, 2) Untuk mengetahui tingkat intensitas bercakap bahasa Arab siswa Kelas VII SMP unismuh Makassar. Dan 3) Untuk mengetahui pengaruh intensitas membaca terhadap kemampuan bercakap bahasa Arab siswa kelas VII SMP Unismuh Makassar.

Metode penelitian yang digunakan adalah deskriftif kualitatif. Teknik análisis data menggunakan rumus persentase sederhana, dan pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dokumentasi, dan angket. Populasi sebanyak 60 sedangkan jumlah sampel yaitu 50% dari jumlah populasi yaitu sebanyak 30 orang.

Hasil penelitian dapat diketahui bahwa metode pengajaran bahasa Arab di sekolah SMP Unismuh Makassar. Berbagai macam bentuk metode pengajaran bahasa Arab di antaranya metode Muhadatsah, qawa’id, mubasyarah, mutholaah, dan insya. Dipandang dari segi pemahaman bahwa tingkat pemahaman bahasa Arab siswa dengan metode yang digunakan guru dalam proses belajar mengajar sangat bagus dan meningkat, Hasilnya dapat diketahui dari hasil angket,33(82,5%) berminat belajar bahasa Arab dengan metode yang digunakan guru, 4(10%) kurang berminat, dan 3(7,5%) tidak berminat belajar bahasa Arab dengan metode yang digunakan guru, dalam proses belajar dapat diketahui dalam hasil wawancara langsung dari guru bidang studi Bahasa Arab.

Kata Kunci : Intensitas, Membaca, Bercakap Bahasa Arab


Full Text:

PDF

References


A.M, Sudirman, 2003. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta: PT. Raja Grafindo

Ahimsa, Dedi, 2002. Terjemahan Accelerated Learning For The 21 Century, Cet. III; Bandung: Nuansa

Arikunto, suharsimi, 1990. prosedur penelitian, cet. VIII; Jakarta: Rineka Cipta

Arsyad, azhar, 1997. Bahasa Arab dan Metode Pengajaranya, Ujung Pandang

Departemen Agama RI, 1976. Pedoman pengajaran Bahasa Arab pada Perguruan Tinggi Agama Islam (IAIN) Jakarta

Djaali, 1993. Psikologi Pendidikan, Cet IV: Bumi Aksara; Jakarta

Hadi, Sutrisno, 1979. Metodologi Research, Yogyakarta: Fakultas Psikologi UGM

Hasyimi Ahmad, 1936. Al-Qowaid Al-Attasyiyah Al-Lughat Al-Arabiya, Cet. I; Mesir: Matabal Sa’ad

Ma’luf, Lois, 1986. Al-Munjid Fil Lughah wa al-A’la, Beirut: Darul Masyrik

Mustafa, Ibrahim. 1997. Al-Mu’jam Al-Wadith. Jus II; Taheran; Maktabul Ilmiat Nuh Uhbiati. Ilmu Pendidikan Islam. Bandung: Pustaka Setia

Nashir, Ibrahim, Muhammad. 1993. Informasi dan pengaruhnya dalam Penyebaran dan Pelestarian Nilai-nilai Islam, Semarang: CV Dina Utama

Patolla, Nurdin, 1992. Diktat Statistik, Ujung Pandang: t. P.

Poerwadarminto, W.J.S; 1985. Kamus Umum Bahasa Indonesia, Cet VII; Jakarta: Balai Pustaka

Rahim, farida, 2008. Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar, cet. III; Jakarta: PT Bumi Aksara

Slameto, 1991. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi, Jakrta: Rineka Cipta

Sumardi, Mulyanto, 1994. Metodologi Pengajaran Bahasa Asing. Cet I Jakarta Bulan Bintang

Suwarno, 1982 . Pengantar Umum Pendidikan, cet I; Aksara Baru

Subrata, Sumadi, 1991. Metodologi Panel, Cet. VI; Rajawali

Tarigan, Hentri Guntur, 1985. Membaa Sebagai Sesuatu Kererampilan Berbahasa, Bandung: Angkasa

Yusuf, Tayer, 1997. Metodologi Pelajaran Agama Bahasa Arab, Cet. II; Jakarta: Graha Prasada

Henry Guntur Tarigan, 1991. Metodologi Pengajaran Bahasa 1, Bandung: Penerbit Angkasa, , Cet. Ke-10.

Ibrahim Madkur, 1392 H./1972 M, et al., Al-Mu‘jam al-Washit, juz I (Cet. II; Kairo: Dar al-Ma‘arif

Mahmud Kamil al-Naqoh, 1980. Ta’lîm al-Lughah al-‘Arobiyah Li al-Natiqîn bilughatin Ukhrô; Asasuhu, Madakhiluhu, Turuq al-Tadrisuhu, (Mekkah: Ummul Quro

Radliyah Zaenuddin, 2005. Metodologi & Strategi Alternatif Pembelajaran Bahasa Arab, Yogyakarta: Pustaka Rihlah Group,Yogyakarta: Pustaka Rihlah Group

S Nasution.1999. Kurikulum dan pengajaranya. Bandung: Bumi Aksara.

Suharsimi Arikunto.1987. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Bina Aksara

Samad, Razak Daruma. 2004. Profesi Keguruan. Makssar: Fakultas Ilmu Pendidikan UNM

Tiro, Muhammad Arif. 2008. Dasar-dasar Statistik. Makassar: Adire Publisher

Undang-undang guru dan dosen (UU RI No.14. thn 2005 pasal 10 ayat 1)

W.S winkel.1991.Bimbingan dan Konseling Diinstitusi Pendidikan. Jakarta, PT. Grafindo.

Zakia Drajat. 1980. Minat belajar siswa. Jakarta: CV. Aksara baru




DOI: https://doi.org/10.26618/almaraji.v5i1.5933

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats