Stimulus Guru Dan Respon Siswa Dalam Pembelajaran Bahasa Arab Kelas VIII Smp Unismuh Makassar

Putrianjarsari Putrianjarsari, Fatmawati Fatmawati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk stimulus yang diberikan oleh guru pada siswa dalam pembelajaran bahasa Arab Kelas VIII SMP UNISMUH Makassar, untuk mengetahui faktor-faktor yang menghambat pemberian stimulus pada siswa dalam pembelajaran bahasa Arab Kelas VIII SMP UNISMUH Makassar, dan untuk mengetahui hasil pemberian stimulus pada siswa dalam pembelajaran bahasa Arab Kelas VIII SMP UNISMUH Makassar. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi dengan teknik analisis data yaitu: Reduksi data, Penyajian data dan penarikan kesimpulan.

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa 1) Stimulus guru dalam pembelajaran bahasa Arab meliputi: a) Penggunaan variasi metode mengajar, materi, dan buku penunjang. b) Pemberian Nilai, c) Pemberian Hukuman, d) Pemberian pujian atau penghargaan. 2) Faktor penghambat pemberian stimulus, meliputi: a) Faktor eksternal siswa dan b) Faktor internal siswa. 3) Respon siswa dalam pembelajaran bahasa Arab, meliputi: a) Respon Konseptual, b) Respon Emosional, c) Respon Behavioristik (Tingkah laku)

Kata Kunci: Stimulus, Respon, Guru, Siswa, Bahasa Arab

 


Full Text:

PDF

References


Al Quran Al Karim

Anshar, Ahmad Muhtadi. 2009. Pengajaran bahasa Arab media dan metode-metodenya .Yogyakarta: TERAS

Depdiknas, 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka

Effendy, Akhmad Fuad. 2015. Metodologi pengajaran bahasa Arab Malang: Misykat

Hamalik, Oemar. 2009. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara

Hermawan, Acep. 2014. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Bandung:

KEMENAG RI. 2012. Al-Qur’an Transliterasi Per Kata dan Terjemahan Per Kata Bekasi: Cipta Bagus Segara

Mu’in, Abdul. 2004. Analisis Kontrastif Bahasa Arab dan Bahasa Indonesia (Telaah terhadap Fonetik dan Morfologi). Jakarta: Pustaka Al Husna Baru

Mudyahardjo, Redja. 2012. Pengantar Pendidikan: Sebuah Studi Awal Tentang Dasar-Dasar Pendidikan Pada Umumnya dan Pendidikan di Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Mulyasa. 2009. Menjadi guru Profesional Cet. III. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Nuha, Ulin. 2009. Pengajaran Bahasa Asing dengan Pendekatan Interaktif Yogyakarta: Idea Press

Ormrod, Jeanne Ellis. 2008. Psikologi Pendidikan, membangun siswa tumbuh dan berkembang Jakarta: Erlangga

Parera, Jos D. 1997. Lingustik Edukasional. Jakarta: Erlangga

Permenag. 2008. Bab VI. tentang Standar Kompetensi dan Standar Isi Pendidikan Agama Islam dan Bahasa Arab

Prawira, Purwa Atmaja. 2016. Psikologi Pendidikan dalam Perspektif Baru cet. III. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media




DOI: https://doi.org/10.26618/almaraji.v4i2.5928

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats