KORELASI PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA ARAB DENGAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB SISWA DI PONDOK PESANTREN

Muhammad Irfan

Abstract


This study aims to: 1) determine the Arabic language skills of students at Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo students. 2) knowing the Arabic vocabulary mastery of students at Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo Pinrang students. 3) determine the effect of mastering Arabic vocabulary on Arabic language skills of students of Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo Pinrang. This type of research is a qualitative descriptive study, with data collection methods carried out by observation, interviews, questionnaires and documentation. The results of this study explain that 1) the Arabic language skills of Pondok Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo students can be said to be quite good because the teacher who teaches is already quite an expert in the Arabic language and learning methods in conveying subject matter as needed. 2) mastery of students 'Arabic vocabulary is not optimal because there are no indicators related to mastery of students' vocabularies that develop optimally which includes mastery of active-productive (speaking-writing) and passive-receptive (reading-listening) vocabulary. 3) the results of the questionnaire showed that the mastery of Arabic vocabulary affected students' Arabic language ability and increased, and of course had a different method from the previous one so that the learning process did not cause boredom.

Keywords: Vocabulary, Improvement, Ability, Arabic Language

Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui kemampuan berbahasa Arab siswa Pondok Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo. 2) mengetahui penguasaan kosakata bahasa Arab siswa Pondok Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo 3) mengetahui pengaruh penguasaan kosakata bahasa Arab terhadap kemampuan berbahasa Arab siswa Pondok Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo. Jenis Penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif kualitatif, dengan metode pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi (pengamatan), wawancara, penyebaran angket dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa 1) kemampuan berbahasa Arab siswa Pondok Al-Mujahidin Muhammadiyah Jauhpandang Wajo dapat dikatakan cukup baik karena guru yang mengajar sudah cukup ahli dalam bidang bahasa Arab dan metode pembelajaran dalam menyampaikan materi pelajaran sesuai dengan kebutuhan. 2) penguasaan kosakata bahasa Arab siswa belum optimal karena tidak adanya indikator terkait penguasaan kosakata siswa yang berkembang optimal yang meliputi penguasaan kosakata aktif-produktif (berbicara-menulis) dan pasif-reseptif (membaca-menyimak). 3) hasil dari angket menunjukkan bahwa penguasaan kosakata bahasa Arab berpengaruh terhadap kemampuan berbahasa Arab siswa dan mengalami peningkatan, dan tentunya memiliki metode yang berbeda dari yang sebelumnya sehingga dalam proses pembelajaran tidak menimbulkan kejenuhan.

Katakunci: Kosakata, Peningkatan, Kemampuan, Bahasa Arab


Full Text:

PDF

References


Al qur’anul karim

Abd Wahab Rosyidi & Mamlu’atul Ni’mah. 2011. Memahami Konsep Dasar Pembelajaran Bahasa Arab. Malang: UIN-Maliki Press.

Akrom , Malibary, A. 1996. Pedoman Pengajaran Bahasa Arab Pada Perguruan Tinggi. Jakarta: DA Depag.

Arikonto ,Suharsimi. 1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Arsyad, Azhar. 2003. Bahasa Arab dan Metode Pengajarannya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Ashamd Zuhdi Muhdlor, Atabik Ali. 1996. kamus Kontemporer Arab Indonesia, Surabaya: Multi Karya Grafika.

Banawi, Imam. 1987. Tata Bahasa Arab. Surabaya : Al-Ikhlas.

D. Marimba, Ahmad. 1962. Pengantar Filsafat Pendidikan Islam. Bandung: Al Ma’arif

Dani Gulo & Kartini Kartono. 1987. Kamus Psikologi. Bandung: Pionir Jaya.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 1999. Kamus Besar Bahasa Indonesia,cet. Ke-10. Jakarta: Balai Pustaka.

Departemen Pendidikan nasional. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: balai Pustaka

Djuwairiyah, Dahlan. 1984. Metode Belajar Mengajar Bahasa Arab. Surabaya: Al-Ikhlas.

Fuad, Effendi A. 2005. Metodologi Pengajaran Bahasa Arab. Malang: Misykat.

Guntur, Henry Tarigan. 1986. Pengajaran Kosa Kata. Bandung: Angkasa

Hakim, Thursan. 2000. Belajar Secara Efisien. Jakarta : Puspa Suara

Harimurti Kridalaksana. 1989. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Gramedia.

Hermawan, Acep. 2010. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Kountur,Ronney. 2005. Metode Penelitian. Jakarta: PPM.

Makruf, Imam. 2009. Strategi Pembelajaran Bahasa Arab Aktif. Semarang: Need’s Press

Margono, S. 2010. Metodelogi Penelitian Pendidikan. Jakarta:Rineka Cipta

Munawir , A.W. Kamus Al Munawir. Surabaya: Pustaka Progresif

Nasir, Muhammad. 1986. Metode Penelitian. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nurhadi. 2006. Bagaimana Meningkatkan Kemampuan Membaca? Suatu teknik Memahami Literature Yang Efisien. Bandung: Sinar Baru Algens indo

Purwadarminta W.J.S. 1999. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Subagyo, Joko, P. 2004. Metodologi dalam teori dan praktek. Jakarta: Rineka cipta.

Syaiful Anwar dan Tayar Yusuf. 1994. Metodologi Pengajaran Agama dan Bahasa Arab. Jakarta : Rajawali Perss.

Umam, Chatibul. 1980. Aspek-Aspek Fundamental dalam Mempelajari Bahasa Arab. Bandung: Al-Ma’rif

Zain, Badadu. 1996. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan




DOI: https://doi.org/10.26618/almaraji.v8i2.17311

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Muhammad Irfan



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats