PENINGKATAN HASIL BELAJAR BAHASA ARAB MELALUI REWARD (الجائزة) DAN PUNISHMENT (العقاب)

Sitti Diyan Dwi Jayanti

Abstract


Penelitian ini menerapkan penelitian lapangan dilatar belakangi rendahnya pemahaman siswa dalam mengikuti pembelajaran bahasa arab sehingga berpengaruh terhadap pemahaman siswa dalam materi bahasa arab di MTs Muallimin Muhammadiyah Makassar dengan permasalah : 1) Untuk mengetahui proses pembelajaran dengan pemberian penghargaan  dan hukuman pada siswa kelas VIII Mts Muallimin Muhammadiyah Makassar. 2) Untuk mengetahui apakah pemberian penghargaan dan hukuman dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII Mts Muallimin Muhammadiyah Makassar. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research) yang terdiri dua siklus. Setiap siklus mempunya empat tahapan yaitu perencanaa, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Subjek pada penelitian ini pada siswa kelas VIII A MTs Muallimin Muhammadiyah Makassar. Adapun teknik pengumpulan data yan digunakan adalah wawancara, lembar obeservasi, dokumentasi dan tes (pre test dan post test). Adapun hasil yang didapatkan menggunakan reward dan punishment sebagai metode untuk meningkatkan hasil belajar bahasa arab sebagai berikut sebelum menerapkan sistem reward dan punishment  dengan rata-rata nilai persentase sebesar 55,5%, setelah menggunakan reward dan punishment pada siklus I rata-rata nilai persentase sebesar 60,5% dengan kategori cukup, sedangkan pada siklus II rata-rata nilai siswa dengan persentase sebesar 81,3% dengan kategori baik. Dengan demikian dapat disimpulkan dengan menggunakan reward dan punishment dalam proses belajar dapat meningkatkan hasil belajar siswa kela VIII A MTs Muallimin Muhammadiyah Makassar.

 

Kata Kunci : reward dan punishment, Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Arab


Full Text:

PDF

References


Amir Daien Indra Kusuma, Pengantar ilmu Pendidikan, (Malang : Usaha Nasional, 1973)

Arikunto, Suharsimi, Manajemen Pengajaran Secara Manusiawi, (Yogyakarta: Rieneka Cipta, 1980), h. 175.

Ainul Yaqin, Hadits-Hadits Pendidikan, (Pamekasan: Duta Media Publishing, 2017)

Aiman Fikri, Reward Dan Punishment Dalam Perfektif Pendidikan Islam (IMPLEMENTA SI REWARD DAN PUNISHMENT DALAM PROSES KEGIATAN PEMBELAJARAN), jurnal pendidik an dan kajian islam, Vol. 1 No. 1 (july) https://ju rnal.staira hmaniyah.ac.i d/index .ph p / alulum. (diakses 18 Januari 2022).

Dedy Mulyasana, Pendidikan Bermutu Dan Berdaya Saing (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2011),

Feida Noorlaila isti'dah, Teori-Teori Belajar Dalam Pendidikan, (Tasikmalaya: Edu Publisher,2020).

Gaza, Mamiq, Bijak Menghukum Siswa, (Jakarta: Bumi Aksara, 2012),

https://www.google.co.id/books/edition/TEORI_TEORI_BELAJAR_DALAM_P ENDIDIKAN/pInUDwAAQBAJ?hl=en&gbpv=1&dq=teori+hasil+belajar+menurut+ahli&prints=frontcover.

M. Thobroni, Belajar Dan Pembelajaran: Teori Dan Praktik, (Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2015).

M. Ngalim Purwanto, Ilmu Pendidikan Teoritis Dan Praktis, (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2006).

Oemar Hamalik, Proses Belajar Mengajar, (Jakarta : PT. Bumi Aksara, 2008).

Purwanto, Evaluasi Hasil Belajar (Bandung: Sinar Baru Algensindo, 2009).

Rasimin, Kontekstualisasi Metode Reward Dan Punishment Dalam Pembelajaran. Sekolah Tinggi Agama Islam Negri (STAIN) Salatiga. .

Sadirman A. M, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, (Jakarta: Rajawali. 2012).

Suharsimi Arikunto, Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan, (Jakarta: Bumi Aksara, 1990).

Soemanto,Wasty, Psikologi Pendidikan, (Bandung: Rineka Cipta:1998).

Sumardi Suryabrata, Psikologi Pendidikan, (Jakarta: Raja Grafindo, 2005).

Tri Setiyowati, dkk, Penggunaan Reward terhadap Perkembangan Kecerdasan Emosional Anak Usia Dini (5-6 Tahun), Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas PGRI Ronggolawe Tuban.




DOI: https://doi.org/10.26618/almaraji.v6i2.10801

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Sitti Diyan Dwi Jayanti



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats