TEKNIK SELF TALK UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PADA MAHASISWA

ratna wulandari

Abstract


Abstrak: Tujuan penelitian ini yaitu untuk meningkatkan kepercayaan diri mahasiswa pendidikan ulama tarjih Universitas Muhammadiyah Makassar yang rendah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif jenis studi kasus klinis dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis deskriptif kualitatif. Untuk mengatasi permasalahan yang dialami oleh subjek maka diberikanlah teknik self talk. Berdasarkan pemberian bantuan yang telah diberikan kepada subyek, hasil yang diperoleh adalah subyek banyak mengalami perubahan terutama dalam bersosialisasi, seperti sudah baik dalam berkomunikasi, serta menunjukkan tingkah laku yang aktif dan positif. Namun belum mampu mengeksplorasikan kemampuan yang dimilikinya. Kata Kunci: Teknik Self Talk, Kepercayaan Diri, Mahasiswa

Full Text:

PDF

References


Antony,R. (2011). Rahasia Membangun Kepercayaan Diri. Terjemahan Rita Waryadi. Jakarta : CV Rajawali.

Moleong, L. J. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

William, J. (2011). Dasyatnya Terapi Bicara Positif Self Talk Therapy. Yogyakarta: Arta Pustaka.

Erford, B.T. (2016). 40 Teknik yang harus di Ketahui Setiap Konselor, Edisi Kedua. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Ghufron, M, N & Risnawita, R. (2014). Teori-Teori Psikologi. Yogjakarta: AR-Ruz Media.

Rahayu, A. (2013). Menumbuhkan Kepercayaan Diri Melalui Kegiatan Bercerita. Jakarta: PT Indeks.

Indryastuti, W. (2016). Efektivitas Positive Self-Talk terhadap Motivasi Belajar pada Siswa Kelas IX SMP N 3 Banguntapan. (Skripsi Sarjana, Universitas Negeri Yogyakarta.

Hartati, S. & Rahman, I. (2017). Konsep Pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy Berbasis Islam untuk Membangun Perilaku Etis Siswa. Genta Mulia Jurnal Ilmiah Pendidikan.

Indryastuti Wulaningsih. (2016). Efektivitas Positive Self-Talk Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas IX SMP”, Jurnal Riset Mahasiswa Bimbingan Dan Subjekng, Vol. 5 No.12.




DOI: https://doi.org/10.26618/jbkpi.v2i01.9783

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View J-BKPI Stats